Skip to main content

Category : Tag: L


Banjir Rendam 1000 Hektar Lahan di Rengel

Intensitas hujan tinggi beberapa hari terakhir, menyebabkan sungai bengawan solo meluap. Akibatnya, lahan persawahan seluas kurang lebih 1000 hektar di Kecamatan Rengel terendam banjir, Selasa (9/2/2016).

Hari Pers Nasional

RPS Gelar Donor Darah di Balai Wartawan

Peringati Hari Pers Nasional (HPN), Ronggolawe Press Solidarity (RPS) menggelar donor darah bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Tuban.

Banyak Lubang, Jalur Nasional Ditanami Pisang

Warga menanam pisang dan keranjang pengangkut di tengah Jalur Pantura. Tepatnya di jalan Tuban-Babat, Lingkungan Widengan, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban.

Tahun Kera Api, Banyak Pejabat Berseteru

 Perayaan pergantian tahun baru Cina kerap diidentikkan dengan segala pernak-perniknya. Dari dupa (hio), kertas sembahyang (kim cua), barongsai, liong atau naga, lilin besar, lampion, jeruk mandarin, kue keranjang dan angpao. Namun, kurang lengkap rasanya kalau belum mendatangi ciam si.

Sejak Diskriminasi Etnis Dihapus, Imlek Berlangsung Meriah

Terbitnya Keputusan Presiden Nomor 6 Tahun 2000 oleh Presiden keempat Republik Indonesia, Abdurrahman Wahid tentang Pencabutan Instruksi Presiden Nomor 14 tahun 1967 tentang Agama, Kepercayaan dan Adat Istiadat Cina membawa angin segar bagi masyarakat Tionghoa. 

Polisi Temukan Kabel Telkom Hasil Curian

Pencurian kabel milik PT.Telkom terjadi di Desa Pucangan, Kecamatan MontKong, Kabupaten Tuban, Senin (8/2/2016). Pencurian diketahui setelah salah seorang petani, Samporno yang juga berprofesi sebagai polisi menemukan kabel sepanjang 100 meter di lahan persawahan miliknya.