Kebakaran di Sumur Tua Gegunung Belanda (GGNB)
PT TGE Sebut Korban Terbakar Karyawan Kontraktor
Field Manager (FM) Kerja Sama Operasi (KSO) Pertamina, PT Tawun Gegunung Energi (TGE), Ervino menyebut dua korban kebakaran di lapangan Gegunung Belanda (GGNB), Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban merupakan pekerja dari kontraktor perusahaan.