Skip to main content

Category : Tag: Kodim


Rawan Abrasi, Dua Hektare Bibir Pantai Tuban Ditanami Mangrove

Dua hektare bibir pantai di Kabupaten Tuban serentak ditanami mangroe oleh anggota Kodim 0811 Tuban, Jumat (4/3/2022). Dua ribuan pohon mangrove ditanam di dua titik berbeda, yakni Desa Margosuko, Kecamatan Bancar, dan Desa Jenu, Kecamatan Jenu.

TNI Ajak Peserta Pelatihan UPT BLK Tuban untuk Bela Negara

Untuk meningkatkan kesadaran Bela Negara para generasi muda, Kasdim 0811 Tuban, Mayor Chb Nurhadi, memberikan wawasan kebangsaan tentang pentingnya Bela Negara untuk menjaga keutuhan NKRI kepada para peserta pelatihan UPT BLK Tuban Jalan Dr. Wahidin Sudiro Husodo, Kecamatan Tuban, Selasa (15/2/2022).

Personel Kodim Tuban Terima Vaksinasi Booster

Kodim 0811 Tuban menggelar pelaksanaan vaksinasi dosis ketiga jenis Booster bagi para personel di Aula Letda Sucipto Makodim Jalan Dr. Wahidin Sudiro Husodo No. 871 Kabupaten Tuban, Jumat (21/1/2022).

Vaksinasi Anak di Tuban Mulai Hari Ini, Forkopimda Tinjau Dua Lokasi

Dandim 0811 Tuban Letkol Inf Suhada Erwin mendampingi Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi anak-anak usia 6-11 tahun yang digelar di Kompleks sekolahan Madrasah Ibtidaiyah Negeri ( MIN ) 1 Tuban dan SDN Kutorejo 1 Tuban, Kamis (16/12/ 2021). Turut mendampingi Kapolres Tuban AKBP Darman, Sekda Tuban Budi Wiyana, serta Kepala Dinas Kesehatan dr. Bambang Priyo Utomo.