Skip to main content

Category : Tag: Kesenian


Angkat Potensi Kesenian Tuban Melalui Ukiran Kayu

Megukir adalah suatu kegiatan mengolah permukaan suatu objek trimatra, dengan membuat perbedaan ketinggian dari permukaan tertentu. Sehinngga terdapat imajinasi yang dapat menghasikan sebuah karya tertentu.

Sardulo Budoyo, Pertahankan Kesenian Reog hingga Generasi Ketiga

Di zaman yang semakin modern saat ini, masyarakat cenderung lebih sering menikmati seni musik juga dianggap modern. Sehingga, kesenian tradisional mulai ditinggalkan oleh para penikmatnya. Untuk bisa bertahan, mereka tak jarang harus kompromi dengan perkembangan.

Tahlil Doa Bersama Warnai Peresmian Gubuk Baca dan Sanggar Kesenian Banafsha

Peresmian Gubuk Baca dan Sanggar Kesenian Banafsha, Desa Kendalrejo, Kecamatan Soko, Jumat (20/11/2020) malam ini resmi dibuka. Dalam pelaksanaan peresmian itu, sejumlah tokoh masyarakat dan pemuda yang hadir, turut tahlil dan doa bersama agar Gubuk Baca dan Sanggar Seni Banafsha nantinya bisa lebih bermanfaat untuk masyarakat setempat.

7.015 Pekerja Seni Bisa Beraktifitas Lagi 24 Juli

Kegalauan gabungan komunitas pekerja seni di Kabupaten Tuban selama empat bulan terakhir mendapat angin segar. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban, Miyadi menjanjikan 7.015 pekerja seni bisa beraktifitas lagi mulai 24 Juli atau tanggal 1 Idul Adha.

Tabur Uang Koin, Tradisi Sedekah Bumi di Tengah Pandemi

Meriah, begitulah yang nampak di Wana Wisata Pemandian Air Panas Prataan di Dusun Prataan, Desa Wukirharjo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, pada Rabu (10/6/2020) sekitar pukul 07.00 WIB pagi.

Festival Tongklek PAC IPNU-IPPNU Soko Dimeriahkan Grup Karesidenan

Dalam semarak gema Ramadhan, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) -Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Soko, kembali mengadakan festival tongklek yang diikuti sejumlah perwakilan grup wilayah Karesidenan, Bojonegoro, Tuban, dan Lamongan.