Skip to main content

Category : Tag: Kembang


Begini Cara Sederhana Stimulasi Potensi Prestasi Anak

Anak usia balita mengalami masa pertumbuhan dengan cepat. Psikolog anak dan keluarga Anna Surti Ariani, S.Psi., M.Psi. menyebutkan ada lima potensi prestasi anak yang bisa terjadi selama masa keemasan pertumbuhan tersebut.

Cegah Corona, Jalan Protokol Tuban Disemprot Desinfektan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban menyemprotkan belasan ribu liter desinfektan di sejumlah jalan protokol di wilayah Kecamatan Kota. Penyemprotan desinfektan tersebut dalam rangka pencegahan virus Covid-19.

Si Kecil Sulit Fokus? Coba Ikuti Tips dari Psikolog Anak Ini

Bermain bukan hanya sebagai ajang hiburan bagi anak, tapi juga jadi salah satu cara untuk menstimulasi perkembangan kognitf dan motoriknya. Meskipun terlihat menyenangkan bagi si kecil, terkadang anak sulit fokus juga bila diajak bermain di rumah.

Pelaku Seni Budaya Tumbuh dari 712 Menjadi 2.892 Orang

Dalam setahun terakhir perhatian Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban terhadap kebudayaan dapat dikatakan cukup. Anggaran yang dikucurkan tahun 2019 sebesar Rp2.550.272.000 dan terserap 96,82 persen atau Rp2.469.222.570, Sabtu (30/5/2020).

OTG Sumber Penularan 8 Pasien Positif Klaster Tambakboyo

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tuban, Endah Nurul Komariyati mengungkapkan, sumber penularan semua pasien positif Covid-19 di klaster Tambakboyo berasal dari Orang Tanpa Gejala (OTG), Rabu (20/5/2020).

Untung Mana Kelola Pantai Boom dan Wisata Kambang Putih Park?

Pantai Boom dan Wisata Kambang Putih Park (WKPT) di kompleks Terminal Wisata Tuban (TWT) merupakan objek wisata yang dibawah naungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab). Bedanya Pantai Boom dikelola oleh Dinas Pariwisata Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora). Sedangkan TWT dikelola pihak ketiga yaitu PT Surya Teknik.

Bunga Kenanga Laku Keras di Pasar Lokal Hingga Surabaya

Selain dikenal harumnya yang semerbak, bunga Kenanga juga banyak difungsikan sebagai bunga tabur untuk ziarah makam. Tak ayal tanaman yang satu ini laku keras di pasaran lokal, seperti wilayah Tuban, Bojonegoro dan sekitarnya.

#bT60Detik

WARGA TUBAN TEGA BACOK TEMAN SENDIRI

Aksi keributan berdarah di sebuah warung kopi terjadi di Desa Kembangbilo, Kecamatan/Kabupaten Tuban. Informasi yang dihimpun blokTuban.com, aksi keributan tersebut terjadi lantaran diduga saling salah paham antar pengunjung warung.

Warga Kembangbilo Antusias Lihat Festival Tabuh Lesung

Festival Tabuh Lesung, menjadi salah satu rangkaian Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-73 di Desa Kembangbilo, Kecamatan/Kabupaten Tuban, Minggu (19/8/2018) sore.

Inilah Alasan Pemkab Tiket KPTP Lebih Murah

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban berencana pada pertengahan bulan Desember 2017 ini, akan melaunching Wisata Kambang Putih Tuban Park (KPTP) yang berada di Kompleks Terminal Baru Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu.