Skip to main content

Category : Tag: K3


Fokus Keselamatan Kerja, Pertamina EP Gelar Puncak Peringatan Bulan K3

Dalam rangka Bulan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3), Pertamina EP, anak perusahaan PT Pertamina (Persero) dan Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) di bawah pengawasan SKK Migas, menggelar rangkaian acara untuk meningkatkan kesadaran pekerja mengenai keselamatan kerja.

Operasi di Tuban, Perusahaan Wajib Laporkan Kegiatan Bulan K3

Semua perusahaan yang beroperasi di Kabupaten Tuban wajib melaporkan kegiatan bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) kepada Pemerintah Kabupaten melalui Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja (DPM PTSP & Naker).

Tuban Jadi Pembina K3 Terbaik Kelima di Jatim

Bupati Tuban kembali menerima penghargaan Pembina Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) terbaik ke-5 Provinsi Jawa Timur tahun 2020. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Pawaransa kepada Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein di lapangan kawasan SIER, Surabaya, Senin (13/1/2020).

Serangkaian Lomba di Setiap Wilayah Pertamina EP, Meriahkan Bulan K3

PT Pertamina EP, anak usaha PT Pertamina (Persero) sekaligus Kontraktor Kontrak Kerja Sama di bawah supervisi dan koordinasi SKK Migas memperlihatkan komitmen dan pelaksanaan yang tinggi terhadap tingkat keselamatan pekerja. Hal itu, dibuktikan dengan digelarnya rangkaian lomba dalam memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional tahun 2019. Kegiatan tersebut diselenggarakan mulai 11 - 13 Februari 2019, diikuti oleh kantor pusat dan perwakilan di setiap asset dan Project yang tersebar di wilayah kerja Pertamina EP.

Sosialisasi Pentingnya Gizi, Program Penutup Bulan K3 JOB PPEJ

Dalam rangkaian peringatan Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) 2018 yang berlangsung sejak 12 Januari sampai 12 Februari, operator Minyak dan Gas Bumi (Migas) Joint Operating Body Pertamina-Petrochina East Java (JOB P-PEJ) telah melakukan berbagai program Safety Campaign kepada masyarakat maupun di internal.

Ngaji Literasi, Hidupkan Semangat Manulis dan Membaca

Langkah konkrit Komunitas Kali Kening (K3) semakin tak diragukan lagi. Cita-cita para penggagas untuk melahirkan para pembaca dan penulis di wilayah Tuban Selatan semakin bermunculan.