Jembatan Ngabungan Ambrol
Minimnya PJU Jadi Kendala Warga Ngawun Atur Lalu Lintas
Minimnya ‎Penerangan Jalan Umum (PJU) di sekitar jalan raya pertigaan Wirun, Desa Ngawun, Kecamatan Parengan menjadi kendala bagi warga yang mengatur lalu lintas pengalihan akibat Jembatan Ngabungan rusak.