Skip to main content

Category : Tag: Jalan Ambles


Intensitas Hujan di Tuban Tinggi, Jalan di Kecamatan Senori Longsor

Curah hujan dengan intensitas hujan tinggi di Kabupaten Tuban, yang terjadi beberapa pekan trakhir ini, membawa dampak yang cukup besar bagi masyarakat. Selain ancaman banjir bandang yang terus mengintai, bencana tanah longsor rupanya juga perlu diwaspadai.

Hujan Deras, Jalan Poros Kecamatan di Waleran Ambles

Hujan deras beberapa kali yang mengguyur kawasan Kecamatan Grabagan menyebabkan jalan poros kecamatan yang berada di<br />Dusun Karanglor, Desa Waleran, Kecamatan Grabagan ambles sepanjang 20 meter lebih.

Jalan Amblas, Tanaman Petani Rusak

Dua bulan ruas jalan yang menghubungkan Kecamatan Senori dengan Singgahan dan Parengan amblas rusak parah. Akibatnya tanaman petani di samping jalan rusak diterjang kendaraan.

Jalan Poros Desa Bangunrejo Rusak

Dalam Proses, Perbaikan Diprediksi Akhir April

Perbaikan jalan poros Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko diprediksi bakal dikerjakan pada akhir April mendatang. Lantaran perbaikan jalan masih dalam tahap pengusulan.

Lagi, Jalan Poros Desa Bangunrejo Ambles

Jalan poros desa tepatnya di Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko kembali ambles. Sebelumnya, Pada 9 Maret 2016 lalu, jalan tersebut sempat dilakukan pengurukkan dengan material pedel.

Baru Diperbaiki, Poros Desa Kembali Ambles

Jalan poros desa tepatnya di Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko kembali ambles. Sebelumnya, Pada 9 Maret 2016 lalu, jalan tersebut sempat dilakukan pengurukkan dengan material pedel. Jalan yang menjadi penghubung antar dusun di Desa Bangunrejo tersebut mengalami ambles hingga memakan lebih dari setengah badan jalan. Jalan rusak tersebut masih jadi tanggungjawab rekanan yang mengerjakan jalan.