Skip to main content

Category : Tag: Hujan


Angin Kencang Terjang Kecamatan Palang

Pohon Ratusan Tahun Tumba Timpa Bangunan TK

Pohon asam dengan usia ratusan tahun roboh menimpa satu bangunan Taman Kanak-Kanak (TK) Bina Bangsa, Desa Sumurgung, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.

Hujan Deras, Air Genangi Jalan Raya Kerek

Hujan deras Rabu (17/2/2016) yang mengguyur kawasan Kacamatan Kerek, Kabupaten Tuban, menyebabkan jalan raya yang berada di depan Pasar Kecamatan Kerek, tepatnya di Desa Margomulyo tergenang air.

Curah Hujan Tinggi, Petani Melon Merugi

Buah melon salah satu buah yang ditanam oleh petani Desa Sidoharjo, Kecamatan Senori,Kabupaten Tuban mengalami penurunan kualitas hasil panen sehingga menjadikan petani melon merugi.

Drainase Biang Kerok Banjir Wilayah Kota

Hujan dengan intensitas tinggi, dipastikan berdampak pada banjirnya wilayah perkotaan Tuban. Fenomena seperti ini, baru terjadi selama beberapa tahun terakhir.

Hujan Deras, Banjir Terjang Sejumlah Wilayah Kabupaten Tuban

Hujan deras mengguyur Kabupaten Tuban sejak enam jam terakhir. Akibatnya, sejumlah desa di beberapa kecamatan yang ada di Kabupaten Tuban diterjang banjir. Banjir merendam mulai dari lahan pertanian, akses jalan, dan di beberapa tempat, air sudah mulai masuk ke permukiman milik warga.

Musim Hujan, Cuci Motor Raup Keuntungan

Beberapa bulan terakhir ini saat musim hujan, pemilik usaha cuci motor di Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek mendapatkan keuntungan yang melonjak.