Skip to main content

Category : Tag: Han


Olah Ikan Tunul Sebagai Abon untuk Lebarkan UMKM YGS

Kabupaten Tuban memiliki 65 Kilometer bentang pantai dari Kecamatan Palang hingga Bancar. Di wilayah itulah tersimpan kekayaan laut melimpah, seperti berbagai macam jenis ikan, udang, cumi-cumi, dan sebagainya. Dengan adanya potensi kekayaan hasil laut tersebut, terdapat banyak peluang usaha yang bisa diciptakan dengan membuat produk olahan berbahan dasar hasil laut.

Terdampak Pandemi, Produksi Keripik UMKM YGS Prunggahan Kulon Menurun

Pandemi Covid-19 yang telah terjadi di Indonesia telah memberikan dampak yang signifikan, terlebih pada sektor ekonomi dan kesehatan. Bisnis Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) adalah salah satu sektor yang paling terdampak dengan adanya pandemi tersebut.

Jelang Nataru, Mendag Jamin Stok Bahan Pokok Aman

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi memastikan stok barang kebutuhan pokok (bapok) dalam kondisi sangat aman hingga rata-rata lebih dari 1,5 bulan ke depan. Karena itu, Mendag Lutfi meminta seluruh pemerintah daerah memperkuat sinergi dengan pemerintah pusat guna menghadapi potensi kenaikan permintaan menjelang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru).

Wacana Potensi Wisata Religi dan Sejarah Desa Prunggahan Wetan

Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban selain terkenal dengan potensi buah dukunya yang berkualitas sebagai produk unggulan, juga terdapat potensi lain yakni Makam Patih Barat Ketigo dan Makam Raden Arya Dandang Wacana sebagai potensi wisata religi dan sejarah.