Skip to main content

Category : Tag: Han


Mengulik Asal Usul Hingga Potensi Wisata Kelurahan Panyuran Tuban

Asal usul nama desa atau daerah pasti memiliki latar belakang masing-masing dan seringkali tertuang dalam dongeng yang diwariskan secara turun temurun dari mulut ke mulut sehingga sulit untuk dibuktikan secara fakta. Demikian juga dengan asal usul Kelurahan Panyuran.

Yuk Intip Oleh-oleh Unik Khas Tuban dari Olahan Laut

Usai melaksanakan mudik di Kabupaten Tuban, dan kalian berniat untuk kembali lagi ke kota masing-masing. Kurang afdol rasanya rasanya jika kita kembali tanpa membawakan buah tangan khas Kabupaten Tuban.

Sembako Tuban

Lebaran Ketupat di Tuban, Daging Ayam dan Bawang Putih Turun

Momen lebaran ketupat di Kabupaten Tuban pada Sabtu (29/4/2023) disambut meriah oleh masyarakat setempat. Selain ramai-ramai hajatan membawa ketupat di Musala/Masjid, momen lebaran ketupat juga diwarnai perubahan harga bahan pokok.