Skip to main content

Category : Tag: Gunungan


Kisah Gunung Galang Tuban Bentuknya Mirip Kapal Terbalik

Gunung Galang merupakan deretan pegunungan kurst yang berada di wilayah Sumberejo, Kecamatan Widang. Memiliki ketinggian mencapai 75 mdpl. Gunung ini merupakan bagian dari kendeng Utara. Berada di timur laut Kabupaten Tuban berjajar terdiri dari empat (4) bukit kapur, Gunung Galang, Ngimbang, Singget dan Pucangan.

Mimpikan Watu Gowok Hill jadi Ikon Desa Gununganyar dan Berdayakan Warga Lokal

Pandemi Covid-19 memang memberikan dampak yang cukup besar bagi seluruh masyarakat di Indonesia, bahkan hampir seluruh sektor mengalami kelumpuhan termasuk sektor kesehatan dan ekonomi. Seiring berjalannya waktu, masyarakat saat ini mulai bangkit dari pandemi yang selama ini menjadi momok bagi dunia. Salah satu cara yang dilakukan masyarakat ialah dengan kembali membangkitkan sektor perekonomian.

Watu Gowok Hill, Sajikan Tempat Seru Untuk Kumpul Bareng Teman

Di era masa kini, nongkrong sudah menjadi hal yang paling sering dilakukan, terutama bagi masyarakat yang berada diusia remaja. Tidak heran, jika saat ini samakin banyak tempat nongkrong yang berdiri di Indonesia, temasuk di Kabupaten Tuban.

Bunga-Bunga di Gununganyar Laris Diburu Warga

Pasca lebaran yang memasuki hari ke-4 ini, aktivitas masyarakat Desa Gununganyar, Kecamatan Soko masih sibuk dengan petik dan pilah bunga. Banyak dari masyarakat setempat, memiliki lahan bunga untuk keperluan bunga tebar ziarah kubur.

Kampung Kelir di Gununganyar Mundur, ini Sebabnya

Program Kampung Kelir yang merupakan program penataan lingkungan kawasan Wisata Gunung Anyar (WAG) yang berada di Desa Gununganyar, Kecamatan Soko tak jadi dilaksanakan pada akhir April 2018 ini.