Komite Pelaksana Perpres No. 32/2024 Terbentuk, Ini Daftar Anggotanya
Dewan Pers resmi menetapkan 11 anggota Komite Tanggung Jawab Perusahaan Platform Digital untuk Jurnalisme Berkualitas.
Dewan Pers resmi menetapkan 11 anggota Komite Tanggung Jawab Perusahaan Platform Digital untuk Jurnalisme Berkualitas.
Dalam upaya meningkatkan koordinasi, konsolidasi, harmonisasi, dan sinergi antara Humas dan Pers Media untuk memenuhi tuntutan publik akan informasi yang cepat, tepat, valid, dan positif di sektor transportasi laut, Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Utama Tanjung Perak menyelenggarakan Forum Kehumasan.
Siap untuk membawa brand Anda ke tingkat berikutnya? Bergabunglah dalam kelas intensif "Naik Level Brand: Kuasai Pemasaran Media Sosial dalam 2 Hari" yang akan diadakan pada tanggal 10-11 Agustus 2024 di Jl. Pramuka II No.19, Tuban.
Satustrip bekerja sama dengan blokTuban.com akan mengadakan kegiatan pelatihan bertajuk "Boost Your Brand: Menguasai Pemasaran Media Sosial dalam 2 Hari".
Setelah sukses menghelat Jatim Media Summit 2023, BeritaJatim, Suara.Com, dan International Media Support (IMS) akan kembali menggelar Jatim Media Summit 2024 (JMS 2024). Acara ini diadakan dalam rangka memperluas jangkauan serta mendalami isu-isu terkini dalam industri media digital.
Memperbaiki mood partner berdasarkan zodiaknya bisa menjadi cara yang menyenangkan untuk lebih memahami preferensi dan kebutuhan satu sama lain
Di tengah era digital seperti sekarang ini, gejolak politik tidak hanya lagi terbatas pada ruang konvensional saja, melainkan sudah meluas ke dunia maya dengan berbagai isu, pemberitaan dan konten yang tersebar di media sosial.
Madrasah Ibtidaiyah (MI) Musthofawiyah, yang berada di Desa Nguruan, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban bekerjasama dengan PT. Media Digido Nusantara dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, membuat digital library atau perpustakaan digital.
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kabupaten Tuban meluncurkan Perpustakaan Digital (Digital Library). Kegiatan yang bertempat di Ruang Rapat R.H. Ronggolawe Sekretariat Daerah Kabupaten Tuban, Kamis (29/02) itu dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tuban, Dr. Ir. Budi Wiyana.
Suasana berbeda nampak terlihat di sekitar lingkungan Pondok Pesantren Langitan sejak pukul 11.00 Wib tadi. Jika biasanya hanya dipenuhi dengan para santri, kali ini di tempat tersebut juga dipenuhi para alumni maupun masyarakat.