Skip to main content

Category : Tag: Gang


'Nganget' Masih Jadi Favorit Wisatawan di Tuban

Sebagian warga menyebutnya 'Nganget'. Wisata pemandian air hangat yang berada di Desa Sidorejo, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban cukup ramai. Pasalnya, di hari libur lebaran masih menjadi salah satu destinasi favorit yang dikunjungi oleh masyarakat.

Puluhan Pedagang Padati Sendang Gede Waleran

Ratusan warga Desa Waleran, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban memadati Sendang Gede untuk mengikuti acara sedekah bumi tahunan, Kamis siang (14/7/2016).

Nganget Ramai Saat Lebaran Idul Fitri

Saat lebaran Idul Fitri tahun 2016, suasana wisata Air Panas Nganget, di Kecamatan Kenduruhan cukup ramai. Menurut penjaga wisata, pengunjung sudah membludak sejak hari raya kedua hingga hari ini, Senin (11/7/2016).

Lebaran, Pemandian Nganget Ramai

Saat lebaran Idul Fitri tahun 2016, suasana wisata Air Panas Nganget, di Kecamatan Kenduruhan cukup ramai. Menurut penjaga wisata, pengunjung sudah membludak sejak hari raya kedua hingga hari ini, Senin (11/7/2016).

Tiga Tewas Setelah Mobil Keluarga Tabrak Warung

Mobil Avanza dengan Nomor Polisi (Nopol) K 8816 UC menabrak warung kosong di pinggir Jalan Pantura Tuban hingga menyebabkan tiga penumpangnya meninggal dunia di lokasi.

Apa Kabar Bumi Wali?

Pedagang Busana Muslim Menjamur

Pedagang kopiah dan busana muslim dadakan mulai menjamur di wilayah Kabupaten Tuban. Pedagang musiman tersebut, tampaknya memanfaatkan momen liburan untuk menjual kopiah, sarung, maupun baju koko.

Pertengahan Puasa, Pedagang Buah Sepi Pembeli

Memasuki pertengahan bulan puasa, pedagang buah yang berada di Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban mengeluhkan sepinya pembeli. Perbandingannya memasuki pertengahan bulan puasa saat ini adalah sama dengan hari-hari sebelum bulan puasa, sehingga menyebabkan banyak para pedagang buah yang buka pada awal bulan puasa namun memasuki pertenghan kali ini tidak berjualan lagi.

Puluhan Ribu Warga Tuban Berstatus Pengangguran

Pengangguran di Kabupaten Tuban selama kurun waktu tiga tahun berturut-turut cukup fluktuatif berbanding lurus dengan jumlah tenaga kerja. Dari ratusan ribu tenaga kerja siap kerja, sekitar puluhan ribu masih berstatus pengangguran.