Pilkades Serentak Kabupaten Tuban 2022
Bila Terjadi Gesekan pada Pilkades Serentak di Tuban, Pihak Keamanan Akan Lakukan Ini!
Kabupaten Tuban akan menggelar pemilihan kepala desa (pilkades) serentak di 47 desa pada Oktober 2022 mendatang.
Kabupaten Tuban akan menggelar pemilihan kepala desa (pilkades) serentak di 47 desa pada Oktober 2022 mendatang.
Sosok Ganjar Pranowo yang sekarang menjabat sebagai Gubernur Jawa Tengah, memiliki kesan spesial bagi sejumlah warga di Kabupaten Tuban. Tak heran, jika muncul dukungan dari warga Tuban untuk Ganjar maju sebagai calon Presiden RI tahun 2024.
PT. Trans-Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) Tuban mendukung penuh Kilang Pertamina Internasional (KPI) dalam menyukseskan penyediaan Bahan Bakar Minyak (BBM) selama mudik lebaran 1443 H/ 2022 M.
Puluhan orang dari komunitas petani di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, mendeklarasikan Erick Thohir maju sebagai calon presiden Republik Indonesia (Capres RI) 2024.
Penambahan laporan disabilitas pada Sistem Informasi Kesehatan Daerah (SIKDA) di Kabupaten Tuban mendapat dukungan dari Kementrian Kesehatan (Kemenkes) RI. Hal tersebut diungkapkan dalam pertemuan membangun bersama kesepakatan dan pelaporan program indera Kabupaten Tuban Tahun 2022, dengan melibatkan perwakilan dari 33 Puskesmas di Kabupaten Tuban.
Wakil Sekretaris Hikmah dan Hubungan Antar Lembaga Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah (PWPM) Jatim, Zaki Astofani memaparkan, dalam kontestasi politik nasional, Jawa Timur memliki salah satu figur potensial yang bisa diusung sebagai kandidat kuat bakal calon Presiden 2024.
PT PJB UBJOM PLTU Tanjung Awar-awar mendukung kegiatan pidato bahasa jawa dalam rangka melestarikan bahasa jawa sejak dini di Kabupaten Tuban. Lomba tingkat SMP yang digerakkan oleh Gerakan Tuban Menulis (GTM) itu, dibuka langsung oleh Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, Sabtu (19/3).
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengajak seluruh pengurus maupun anggota HIPMI mendukung dan mengawal kebijakan-kebijakan pemerintah. Ajakan tersebut diungkapkan di forum Bisnis Sidang Pleno Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) di Hotel Trans Resort Bali, Jumat (18/3/2022).
Dukungan terhadap Muhaimin Iskandar, Ketum PKB untuk nyapres atau maju menjadi Presiden di 2024 terus bermunculan di Jawa Timur. Terbaru, para relawan dari berbagai komunitas di Kabupaten Tuban mendeklrasikan secara spontan mendukung Gus Muhaimin, Rabu (9/2/2022) malam.
Gerakan Serentak Lawan Covid-19 yang dicanangkan oleh Pemerintah Kabupaten Tuban juga didukung oleh PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) Pabrik Tuban, Rabu (14/7/2021).