Skip to main content

Category : Tag: Drumb


Tuban Targetkan 2 Medali Emas Cabor Drumband di Ajang Porprov 2019

Majlis Pembina Karang Taruna (MKT) Tuban, Nashruddin Ali mengatakan, Festival Drumband tingkat Provinsi Jawa Timur yang diselenggarakan Karang Taruna dalam rangkaian Hari Jadi Tuban (HJT) ke 725 ini sebagai bentuk persiapan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur (Jatim) di tahun 2019 mendatang. Pihaknya menargetkan, dalam gelaran Porprov Cabang Drumband dapat meraih dua medali emas.

Marching Band Semen Indonesia Jadi Pembuka Festival Drum Band

Marching Band Semen Indonesia menjadi pembuka Festival Drum Band Umum Bupati Cup ke-1 bertempat di Alun-Alun Tuban, Minggu (18/11/2018). Festival yang digelar dalam rangka Hari Jadi Kabupaten Tuban ke-725 itu diinisiasi Karang Taruna Kabupaten Tuban dengan dua kategori tingkat TK/RA dan Umum.

Wabup Berangkatkan 42 Peserta, ini Pesannya ...

Wakil Bupati (Wabup) Tuban, Noor Nahar Hussein melepaskan 42 peserta Festival Drumband tingkat Provinsi Jawa Timur (Jatim) yang dilaksanakan Karang Taruna Tuban dalam rangkaian Hari Jadi Tuban (HJT) ke 725 tahun 2018. Peserta diberangkatkan tepat pukul 13.20 WIB dari depan kantor Pemkab Tuban.

Peserta Umum dari Luar Kota Mulai Berdatangan

ebanyak 42 peserta grup dijadwalkan akan unjuk gigi di festival Drumband Bupati Cup Tuban I tingkat umum, Minggu (18/11/2018). Mereka akan bermain Drumband dengan cara kirab mulai dari Alun-alun hingga Gor Rangga Jaya Anoraga Tuban.

Launching Agrowisata Negeri Atas Air

Inilah Juara Parade Drumband di Negeri Atas Air

Parade drumband, merupakan runtutan acara launching Agrowisata Negeri Atas Air, Desa Glagahsari, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban yang diselenggarakan di lapangan desa setempat, Minggu (27/8/2017).

Jelang HUT RI ke-72

SDN Simo Siapkan Unit Drum Band

Dalam rangka menyambut datangnya hari kemerdekaan Republik Indonesia bulan Agustus depan, Sekolah Dasar Negeri (SDN) Simo, Kecamatan Soko persiapankan murid-murid untuk ikut serta dalam perayaan.

24 Group, Semarakkan Kirab Drumband Tingkat MI

Dalam rangka Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat kabupaten tahun 2016, Kementerian Agama (Kemenag) Tuban mengadakan kirab drumband tingkat Madrasah Ibtidaiyah (MI), Kamis (22/12/2016).

Hari Amal Bhakti (HAB) Kemenag ke 70

23 MI Meriahkan Kirab Drum Band

Dalam rangka Hari Amal Bhakti Kementrian Agama (Kemenag) ke 70, diadakan drum band Madrasah Ibtidaiyah (MI) Se Kab Tuban. Acara drum band ini, dilaksanakan pada Selasa (29/12) pagi dimulai di titik awal dari Gedung Olahraga Rangga Jaya Anoraga (GOR) dan berakhir di Madrasah Tsnawiyah Negeri (MTSN) Tuban.