Gempa Dangkal di Gresik, Getaran Terasa Seperti Truk Melintas
Wilayah Kabupaten Gresik dan sekitarnya diguncang gempabumi tektonik pada pukul 12.38.40 WIB. Berdasarkan hasil analisis BMKG, gempabumi tersebut memiliki parameter magnitudo M3,3.
Wilayah Kabupaten Gresik dan sekitarnya diguncang gempabumi tektonik pada pukul 12.38.40 WIB. Berdasarkan hasil analisis BMKG, gempabumi tersebut memiliki parameter magnitudo M3,3.
PT Pupuk Indonesia (Persero) menyatakan kesiapannya untuk menyalurkan pupuk bersubsidi mulai 1 Januari 2025. Langkah ini dimungkinkan setelah ditandatangani kontrak perjanjian terkait Pengadaan dan Penyaluran Pupuk Bersubsidi Tahun Anggaran 2025 antara Kementerian Pertanian dan Pupuk Indonesia.
Harga cabai di Kabupaten Tuban mengalami lonjakan signifikan setelah momen Natal. Berdasarkan data yang dirilis oleh Sistem Informasi Ketersediaan dan Perkembangan Harga Bahan Pokok (Siskaperbapo) Jawa Timur pada Senin (30/12/2024), kenaikan harga cabai mencapai persentase tertinggi sebesar 34 persen dan terendah 1,2 persen.
Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, H. Eko Wahyudi, menegaskan komitmennya untuk mendukung kemajuan dan kesejahteraan petani di Kabupaten Tuban.
Pada 26 Desember tahun ini, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban genap berusia 36 tahun. Sehingga, perguruan tinggi di bawah naungan Nahdlatul Ulama (NU) ini dinilai sudah dewasa. Sehingga diharapkan ke depan mampu membuat lompatan-lompatan kemajuan.
Pos Pelayanan dan Pengamanan Terpadu Operasi Kepolisian "Lilin 2024" yang terletak di Alun-Alun Kabupaten Tuban berperan aktif dalam mengawal arus mudik, arus balik, serta aktivitas wisata pada perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.
Insiden pencurian sapi kembali terjadi di Dusun Bogang, Desa Beji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Masalah penutupan Pantai Sumur Pawon di Desa Mentoso, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban semakin memanas, Rabu (25/12/2024).
Ramen, masakan mie berkuah khas Jepang yang berakar dari Tiongkok, kini telah menjadi bagian dari kuliner populer di berbagai daerah, termasuk Kabupaten Tuban, Minggu (22/12/2024).
Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban, Umi Kulsum, menekankan pentingnya mengimbangi kemampuan teknologi dengan keluhuran akhlak, Kamis (19/12/2024).