Skip to main content

Category : Tag: Curah


Pedagang Pasar Tradisional Tuban Keluhkan Minimnya Stok Minyak Goreng

Pemerintah telah mengeluarkan kebijakan minyak goreng satu harga sebagai upaya agar kebutuhan pangan masyarakat dapat terpenuhi dengan harga terjangkau, terlebih minyak goreng merupakan kebutuhan pokok rumah tangga. Sejak (19/1/2022) kebijakan tersebut mulai dijalankan pada retail-retail modern yang menjadi anggota APRINDO.

Padi Tumbuh Baik pada PH dan Temperatur Ini

Musim penghujan menjadi salah satu hal yang paling ditunggu-tunggu bagi para petani yang wilayahnya belum memiliki arial pompanisasi. Pasalnya, untuk menanam tanaman dibutuhkan air yang cukup banyak agar tanaman bisa tumbuh dengan baik.

Curah Hujan Ekstrim, Belum 1 Jam Sudah 75 Mm

Hujan yang mengguyur Kabupaten Tuban pada Senin (1/4/2019) mulai pukul 19.11 WIB tergolong curah hujan ekstrim. Dikarenakan belum sampai satu jam, curah hujan sudah mencapai 75 Milimeter (Mm).

Waspada...! Potensi Bencana Hidrometeorologi Masih Berlanjut

Dilansir dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Madden-Julian Oscillation (MJO) yang tumbuh dan berkembang di Samudera Hindia sejak beberapa hari lalu memberikan dampak berupa peningkatan curah hujan di wilayah Indonesia bagian barat.

Catat, Besok Hujan Lebat Berpotensi Mengguyur Wilayah Ini

Berdasarkan prakiraan cuaca, besok Minggu (20/1/2018), hujan dengan intensitas ringan hingga lebat akan mengguyur beberapa wilayah di Kabupaten Tuban pada siang hingga malam hari. Pada pagi harinya diprediksi cerah hingga berawan.