Skip to main content

Category : Tag: Covid19


Pencegahan Covid-19 di Tuban

Putus Mata Rantai Sebaran Covid-19 dari Desa

Jumlah Orang Dalam Pengawasan (ODP) di Kabupaten Tuban terus bertambah. Peta sebaran per 25 Maret 2020, tercatat ada 76 ODP. Ada satu PDP yang dikarantina di RSUD Dr. R. Koesma Tuban.

Covid-19 di Tuban

Empat Karaoke Disegel Selama Pandemi Covid-19

Jumlah hiburan malam karaoke yang ditutup paksa atau disegel oleh petugas Satpol PP Tuban bertambah. Semula tiga karaoke legal ditutup pada Kamis (19/3) malam, yaitu Wisma Karaoke, Lion Karaoke dan King Karaoke, semuanya di wilayah timur.

Covid-19 di Tuban

Sebanyak 17 ODP, Satu Orang Dikarantina

Sampai Senin (23/3/2020) sebanyak 17 orang di Kabupaten Tuban berstatus orang dalam pengawasan (ODP) Covid-19. Data itu disampaikan Wakil Bupati Tuban Noor Nahar Hussein pada para wartawan.

Ini Prosedur Pemkab Tuban dalam Mewaspadai Wabah Covid-19

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban bergerak cepat dalam peningkatan kewaspadaan terhadap wabah Covid-19. Menindaklanjuti Surat Edaran Gubernur Jawa Timur tertanggal 15 Maret 2020, Pemkab Tuban segera membentuk Gugus Tugas Percepatan Penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).