Real Count KPU Tuban Sementata Prabowo-Gibran Unggul Hampir 70 Persen
Real count terbaru hasil pemilihan umum (Pemilu) 2024, Paslon Capres-Cawapres 02 Prabowo-Gibranunggul telak di Kabupaten Tuban, Selasa (20/2/2024).
Real count terbaru hasil pemilihan umum (Pemilu) 2024, Paslon Capres-Cawapres 02 Prabowo-Gibranunggul telak di Kabupaten Tuban, Selasa (20/2/2024).
Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di Kabupaten Tuban diwarnai dengan dugaan adanya kecurangan surat suara calon presiden dan calon wakil presiden di Kabupaten Tuban yang telah dicoblos, Rabu (14/2/2024).
Beberapa waktu belakangan ini, muncul kabar bahwa Mantan Bupati Tuban, KH. Fathul Huda memberikan dukungan kepada Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden (Capres-Cawapres) nomor urut 02, Prabowo-Gibran.
Dewan Pers bersama segenap masyarakat pers siap melakukan “Deklarasi Kemerdekaan Pers” yang dihadiri oleh tiga pasang Capres/Cawapres di Hall Dewan Pers, Jl. Kebon Sirih, Jakarta Pusat.