#beritafoto
Dukung HANI 2022, Jurnalis Tuban Jalani Tes Urine
Puluhan jurnalis di Kabupaten Tuban menjalani tes urine di Kantor Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) setempat sekitar pukul 11.30 Wib.
Puluhan jurnalis di Kabupaten Tuban menjalani tes urine di Kantor Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) setempat sekitar pukul 11.30 Wib.
Munculnya berita Lansia Tuban asal Desa Remen, Kecamatan Jenu di salah satu media di Kabupaten Lamongan ditangani serius oleh Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, dan Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinsos P3A dan PMD) Tuban, Eko Julianto.
Mbah Supening (68), lansia penerima Bansos asal Desa Remen, Kecamatan Jenu mendapat kunjungan dari petugas pendamping PKH. Di rumahnya tertempel jelas stiker Bansos dari pemerintah.
Nama Mbah Supening (68) mendadak viral menjadi perbincangan di Kabupaten Tuban. Lansia yang mengaku terlantar dan sebatang kara itu, sehari-hari mengais rejeki di Pasar Babat dan diisukan tak pernah mendapatkan Bantuan Sosial (Bansos) dari Pemerintah.
blokTuban.com – Para mahasiswa yang tergabung dalam organisasi Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kabupaten Tuban melakukan aksi di depan gedung Pemkab setempat, Senin (20/6/2022). Demo jilid II ini, sebagai kelanjutan dari unjuk rasa yang telah dilakukan pada hari Kamis 16 Juni 2022 kemarin.
Berbeda dari sebelumnya, massa PC PMII Tuban yang melakukan demo Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky dan Wakil Bupati, Riyadi sengaja membawa keranda mayat. Padahal, hari ini 20 Juni 2022 merupakan tepat satu tahun Bupati dan Wabup menjabat.
Hari ini Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky dan Wakil Bupati, Riyadi genap satu tahun memimpin Kabupaten Tuban sejak dilantik oleh Gubernur Jatim pada 20 Juni 2021 lalu. Beragam program fisik-non fisik dan penghargaan yang bergengsi telah diraih dan persembahkan untuk warga Kabupaten Tuban.
Surat Kapolres Tuban, AKBP Darman yang meminta Bupati, Aditya Halindra Faridzky untuk meniadakan live musik pada acara Car Free Night (CFN) di Taman Sleko terus dikomentari oleh warganet di sosial media.
Sesuai janjinya, massa demo mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesai (PMII) Tuban pada Senin (20/6/2022) sekitar pukul 09.00 Wib bakal kembali mendatangi kantor Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky.
Dalam peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) 2022, Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky langsung naik panggung untuk bernyanyi. Bupati muda itu membawakan lagi berjudul Kartonyono Medot Janji diiringi dua penyanyi cantik.