Update Sungai Bengawan Solo 1 Agustus 2022: BG Bojonegoro Siaga Hijau
Berdasarkan informasi dari Pusdalops Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, per 1 Agustus 2022 terjadi kenaikan debit di Sungai Bengawan Solo.
Berdasarkan informasi dari Pusdalops Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, per 1 Agustus 2022 terjadi kenaikan debit di Sungai Bengawan Solo.
Selama Jembatan Glendeng penghubungan Kabupaten Tuban dan Bojonegoro ditutup, jasa perahu penyeberangan Sungai Bengawan Solo kian diminati oleh pengendara kendaraan R2.
Sejumlah masyarakat Desa Mojoagung, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban yang tinggal di kawasan bataran Bengawan Solo, Senin (25/4) malam dihebohkan dengan penemuan mayat pria yang mengapung di sungai.
Dalam rangka mencegah bencana longsor, Dandim 0811 Tuban, Letkol Inf Suhada Erwin, bersama Forkopimka Rengel melaksanakan penanaman rumput vetiver, bertempat di Bantaran Sungai Bengawan Solo Desa Tambakrejo, Kecamatan Rengel, Rabu (23/3/2022).
Curah hujan tinggi di wilayah Kabupaten Tuban dan sekitarnya, ditambah air kiriman dari hulu memicu kenaikan Tinggi Muka Air (TMA) Sungai Bengawan Solo. Data pengamatan pada Sabtu (12/3/2022) pukul 11.00 Wib, Bojonegoro saat ini masuk siaga hijau dengan TMA 12.78 meter, dan Babat siaga kuning dengan ketinggian TMA 6.68 meter.
Pada saat musim penghujan datang, ada banyak ancaman bencana yang bisa terjadi kapan saja. Seperti banjir ataupun tanah longsor yang harus segera diatasi agar tidak menimbulkan korban jiwa ataupun kerugian, Rabu (23/2/2022).
Forum laulintas Tuban-Bojonegoro yang terdiri dari Kepolisian serta Dinas Perhubungan dua wilayah, sekitar pukul 09.00 Wib, Jumat (4/2/2022) resmi membuka Jembatan Glendeng untuk kendaraan roda empat (R4). Giat persiapan dan pengecekan open traffic lebih dipusatkan di wilayah utara Jembatan Glendeng, tepatnya teroterial Desa Simo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban.
Pada saat musim penghujan datang, berbagai daerah di Indonesia rawan terjadi banjir. Salah satu daerah di Indonesia yang sering mengalami banjir pada saat musim penghujan datang ialah Kabupaten Tuban.
Intensitas hujan yang tinggi mengakibatkan debit air sungai Bengawan solo meluap beberapa hari trakhir ini. Akibatnya, beberapa daerah di sejumlah kabupaten terendam banjir, tak terkecuali di Kabupaten Tuban.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban melaksanakan kegiatan susur sungai Bengawan Solo, Selasa (18/1/2022).