Skip to main content

Category : Tag: Alun


Cicipi Kuliner Ala Jepang, Jajan Takoyaki di Alun-alun Tuban

Takoyaki merupakan makanan khas Jepang, yang kini sudah luas dijajakan dibeberapa kota yang ada di Indonesia, termasuk di Kabupaten Tuban. Biasanya, jajanan yang berbahan utama tepung terigu ini, berbentuk bola-bola kecil dengan diameter kurang lebih 3-5 cm.

Himpaudi Rilis Buku Cerita Lokal Tuban di HUT ke-17

Dalam rangka hari jadi ke-729 Kabupaten Tuban, dan hari ulang tahun ke-17 Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (Himpaudi) Kabupaten Tuban mengadakan Gebyar kreasi Semarak literasi budaya di Alun-alun Tuban, Kamis (3/11/2022).

Anggaran Revitalisasi Wisata Pantai Boom Tuban Masuk P-APBD 2022

Revitalisasi bangunan Alun-alun Tuban, yang rencananya dikerjakan satu paket bersama Wisata Pantai Boom, tahun ini belum dapat terealisasikan. Pasalnya, proyek pembangunan tersebut hanya dapat direalisasikan untuk Alun-alun saja.