Skip to main content

Category : Tag: Ale


Pemkab Tuban Targetkan Tahun Ini Angka Stunting Hanya Satu Digit

Meski berdasarkan hasil Survei Kesehatan Indonesia (SKI) tahun 2023, angka prevalensi stunting di Kabupaten Tuban masih 17,7 persen, jumlah ini sedikit lebih tinggi dari angka prevalensi stunting Provinsi Jawa Timur yang 16 persen. Pemkab Tuban menargetkan prevalensi stunting tahun ini hanya satu digit.

Belum Ada Caleg Depresi Dirawat di RSUD Tuban

Sudah masuk dalam tahap rekapitulasi hasil perhitungan suara, hingga saat ini Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. R. Koesma Tuban belum terima Calon Legislatif (Caleg) yang depresi, Senin (19/02/2024).

Nasib Kades Tuban yang Mundur Demi Jadi Caleg

Dalam kontestasi pemilihan umum pemilu 2024, terdapat tiga orang Kepala Desa (Kades) di Kabupaten Tuban yang rela mengundurkan diri guna turut berpartisipasi menjadi Calon Legislatif (Caleg), Minggu (15/2/2024).