Skip to main content

Category : Sport & Style


Jaga Kebugaran Tubuh, Lansia Tuban Rutin Senam

Olahraga merupakan hal yang penting untuk menjaga kebugaran tubuh, terlebih pada kelompok lansia. Meskipun masih berada di masapPandemi Covid-19, pada Kamis (9/9) kegiatan senam di Gelanggang Olahraga (GOR) Rangga Jaya Anoraga tetap dilaksanakan.

400 Paket Daging Kurban Dibagikan Kolaborasi Komunitas Tuban

Sebanyak 9 komunitas di Tuban berkolaborasi merayakan Idul Adha 1442H dengan menyembelih 9 ekor Kambing dan membagikan lebih dari 400 paket daging kurban kepada masyarakat. Kegiatan yang dipusatkan di puncak Wisata Agro, Kabupaten Tuban diawali dengan kegiatan doa bersama agar pandemi segera pergi. Penyebaran daging kurban dilakukan ke Desa Klumpit, Desa Pekuwon, dan Desa Kendal., Jumat (23/7/2021)

Gowes ala PPKM, Begini Caranya

Masa pendemi harus terus menjaga kebugaran agar imun terus meningkat. Termasuk para penghobi olahraga bersepeda. Itu pula yang dilakukan Fachrudin, seorang biker.

Jawara Ajang Bintang Suara, Aurel Dewanda Rilis Single Perdana

Suara.com menyelenggarakan ajang pencarian bakat bertajuk Bintang Suara. Pada ajang yang diselenggarakan Suara.com bekerjasama dengan label musik Proaktif ini menelurkan bintang juara atas nama Aurelya Ratamchia Dewanda alias Aurel Dewanda yang akan merilis single perdana miliknya berjudul "Salah Paham" pada Jumat (9/7/2021) hari ini.

REM.SA Siapkan Atlet E-Sport Kelas Nasional

Turnamen Mobile Legend Bang Bang (MLBB) Piala DPRD Tuban menjadi E-Sport pertama digelar di Kabupaten Tuban. Tim Ronggolawe E-Sport Management (REM.SA) dinobatkan menjadi juara 1, setelah mengalahkan tim Lexus Legend di babak final dengan skor 3-0.