Skip to main content

Category : Search: Tuban


Banjir di Kabupaten Tuban

Surut, Warga Magersari Ramai Cari Ikan

Pasca surutnya banjir sungai avur atau pembuangan yang melintas di Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, dimanfaatkan oleh warga untuk menangkap ikan. Oleh sebab itu, tampak puluhan warga Dusun Geger, Desa Magersari, Kecamatan Plumpang, berbondong-bondong mencari ikan.

Balai Benih Ikan (BBI) Jojogan

Peminat Ikan Juga dari Luar Daerah

Balai Benih Ikan (BBI) Jojogan yang berada di Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, sampai sekarang ini masih jadi promadona pemburu benih ikan. Sebab, di lokasi tersebut terdapat benih unggul, dan pelanggan yang membeli bukan hanya dari wilayah Tuban selatan saja, sampai hingga luar daerah.

Indonesia Bebas Sampah 2020

Tuban Tak Termasuk Pilot Project Bebas Sampah

Program yang dicanangkan Kementrian Lingkungan Hidup (KLH), yakni Indonesia Bebas Sampah 2020, tidak semua kabupaten dilibatkan sebagi pilot project atau percontohan. Di Provinsi Jawa Timur terdapat delapan Kabupaten yang digarap secara serius.

Tanggul Avur Jabon Jebol

Bupati Huda: Tak Ada Bantuan untuk Petani

Petani Desa Sumurgung, Kecamatan Kota, Kabupaten Tuban tampaknya akan gigit jari. Sebab gagal panen yang dialaminya akibat tanggul avur jambon jebol ternyata tidak mendapatkan bantuan dari Pemerintah Kabupaten Tuban.

Rawan Pohon Tumbang, Pengendara Diimbau Waspada Melintasi Hutan

Hujan disertai angin kencang pada Jumat (26/2/2016) yang menumbangkan beberapa pohon milik Perhutani hingga kawasan hutan lindung krawak di Desa Guwoterus, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, mendapat perhatian dari Polsek setempat.

Tuban Tidak Masuk Uji Coba Bebas Sampah

Pogram Indonesia Bebas Sampah 2020 yang diluncurkan pemerintah melalui Kementerian Badan Lingkungan Hidup (BLH), tak memasukkan Kabupaten Tuban sebagai pilot project atau kota/kabupaten percontohan.

Anggaran Perbaikan Tanggul Sungai Jambon Capai Rp4,8 Miliar

Anggaran perbaikan Tanggul Avur Jambon di Desa Sumurgung, Kecamatan/Kabupaten Tuban mencapai angka miliaran rupiah. Hal tersebut disampaikan oleh Bupati Tuban Fathul Huda saat meninjau lokasi tanggul yang jebol.

Warga Manfaatkan Pohon Tumbang untuk Cari Rencek

Hujan disertai angin yang melanda Desa Guwoterus Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Jumat lalu mengakibatkan banyak pohon milik Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Guwaterus, Badan Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Mulyoagung, Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Parengan tumbang.

Pimred blokTuban.com Melepas Lajang

&nbsp;Pemimpin Redaksi (Pimred) media online&nbsp;<a href="http://www.bloktuban.com/" target="_blank">www.blokTuban.com</a>&nbsp;(blok Media Grup), Edy Purnomo resmi melepas masa lajangnya, Sabtu (27/2/2016). Pria asal Desa Tasikmadu, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban itu mempersunting wanita pujaan hatinya asal Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Fitria Stiyo Utami yang akad nikanya telah dilaksankan hari ini pukul 10.00 WIB di rumah mempelai wanita.