Skip to main content

Category : Peristiwa


Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

Ini Kronologi Kecelakaan Kapal di Laut Utara Tuban

Dua kapal besar bertabrakan di laut utara subuh tadi, Sabtu (19/11/2016).<br /><br />Tabrakan terjadi sekira pukul 04.00 pagi. Informasi yang diterima blokTuban.com, dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tuban menjelaskan, peristiwa itu terjadi pada titik kordinat 06.33.03.5/112 derajat, 09 derajat, 08 derajat. Melibatkan MV THAISON 4 bendera Vietnam Gt 8216 aimo 9370587 dengan jumlah ABK 22 orang dari warga negara Vietnam dengan kapal motor Mulya Sejati (nelayan) asal Juwana, Kabupaten Pati, Jawa Tengah dengan jumlah Anak Buah Kapal sebanyak 27 orang.

Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

15 Awak Kapal Masih Hilang

Dua kapal besar dikabarkan bertabrakan di laut utara subuh tadi, Sabtu (19/11/2016). Yakni MV Tayson4 yang membawa muatan tapioca dari Thailand menuju Surabaya dan kapal KM Mulya Sejati. Tragedi itu terjadi di titik cordinate 06-33.10 S/112-0917 E, atau berada di sisi utara perairan Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Dua Kapal Tabrakan di Laut Utara

Tabrakan dua kapal besar terjadi di wilayah perairan laut utara. Lokasi tepat berada di sisi utara wilayah Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Berkubang di Lumpur demi Sisa Udang Panen

<span style="color: #ff6600;">-</span> Berkubang di lumpur demi mendapatkan udang vaname, merupakan kegiatan yang rutin dilakukan sejumlah warga di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Sambangi Joko Waras, KTT Akan Perbaiki Rumahnya

Joko Waras, bayi pengidap penyakit Hidrosefalus asal Rengel terus mendapatkan simpati dari berbagai pihak.<br /><br />Bayi dengan nama asli Ahmad Sarul Mar'i itu terus didatangi oleh sejumlah orang ataupun komunitas. Kali ini, giliran Komunitas Trail Tuban (KTT) mendatangi bayi bernasib malang tersebut, di RSUD dr. Koesma Tuban, Jumat (18/11/2016) malam.

Dinilai Monoton, Penonton Reog di Kerek Kurang Puas

Warga Kecamatan Kerek Jumat sore (18/11/2016) dihibur&nbsp;dengan berbagai atraksi reog dari Ponorogo. Atraksi Reog Ponorogo yang&nbsp;dikemas dalam Gebyar Budaya Reog Ponorogo tersebut disambut antusiasme&nbsp;para warga Kecamatan Kerek.

BPBD: Info Gempa Susulan Itu Hoax

Kabar pesan berantai mengenai akan terjadi gempa bumi dan diikuti dengan terjadinya gelombang tsunami membuat masyarakat Tuban resah.

Kecelakaan Tunggal, Bus Nyungsep ke Sawah

Sebuah Bus Po Puspa Indah dengan Nopol N-7413-UA terlihat nyungsep di sawah, Desa Bogorejo, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, Jumat (18/11/2016).

Musim Tanam Pertama, Pupuk di Senori Aman

Ketersediaan pupuk menentukan peningkatan produktifitas pertanian. Maka upaya-upaya penyediaan dan distribusi sarana produksi, di antaranya ketersediaan pupuk harus stabil.

Ada Tuban Open Marching Band di Hari Minggu Besok

Sejumlah unit Satuan Drum Band dan Marching Band di Kabupaten Tuban, akan bertarung di Tuban Open Marching Band (TOMC) 1 yang akan dihelat di lapangan tenis indoor, Jalan Dr Wahidin Sudirohuso, pada Minggu (20/11/2016) besok.