Skip to main content

Category : Kebijakan


KIM Ronggolawe Sabet 2 Penghargaan APW Jatim 2019

Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Ronggolawe yang mewakili Kabupaten Tuban dalam Anugerah Pewarta Warga (APW) Jawa Timur 2019 yang diselenggarakan oleh Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jatim, berhasil menyabet dua penghargaan sekaligus.

Bakesbangpol Gelar Fasilitasi Pemberdayaan Ormas dan LSM.

Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kabupaten Tuban menyelengarakan fasilitasi pemberdayaan organisasi masyarakat (Ormas) atau Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) bertemakan 'Dialog dan Sosialisasi UU RI NO. 16 tahun 2017 di Gedung Kopri Tuban.

PRKP Apresiasi Program Perusahaan yang Bantu Pemerintah

Dengan diresmikan fasilitas layanan air bersih berbasis pengelolaan masyarakat oleh Exxon Mobil Cepu Limited (EMCL) kepada warga masyarakat Desa Sawahan, Kecamatan Rengel, secara otomatis pula EMCL ikut mendukung salah satu pemerintah dalam aspek pengembangan masyarakat.

SiMonik, Mobil Keliling Lowongan Kerja Online

Pelaksana job market fair tahun 2019 yang diadakan Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) dan Tenaga Kerja Kabupaten Tuban, berlokasi di Gedung Budaya, berlangsung selama dua hari, 30 samapai 31 Juli 2019. Turut serta megundang Sarana Intensif Mobil Infomasi Kerja Keliling (SiMonik) salah satu program milik Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Provinsi Jawa Timur (Jatim).

Ada 800 Lowongan Kerja di Job Market Fair Tuban

Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) dan Tenaga Kerja Kabupaten Tuban menyelengarakan pameran bursa kerja atau job market fair tahun 2019. Dalam even tersebut, dibuka lowongan sebanyak 800 ratus lowongan pekerjaan. Berlokasi di Gedung Budaya Loka, Jalan Basuki Rahmad Tuban. Selasa, (30/7/2019)

Viral Keluarga Tak Dapat PKH

Dinsos: Sudah Mendapatkan 3 Bantuan

Menanggapi perihal kabar yang sedang viral di media sosial (Medsos), Dinas Sosial dan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Kabupaten Tuban membenarkan bahwasanya keluarga tersebut, belum menerima PKH tapi sudah mendapat tiga bantuan lainnya.

Tekan Angka Perceraian, Kemenag Berikan Bimbingan Perkawinan

Berlatar belakang dari maraknya kasus perceraian yang terjadi, Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban menyelengarakan bimbingan perkawinan angkatan ke-16. Yang berlokasi, di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Semanding, Kamis (25/7/2019).

Tuban Genggam Predikat KLA

Kabupaten Tuban kembali mendapatkan Predikat Kabupaten Layak Anak Kategori Pratama dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA) yang diserahkan oleh Menteri PP-PA, Yohana Yembise kepada Bupati Tuban Fathul Huda yang pada kesempatan ini didampingi Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos PPPA) Tuban, Nurjanah dan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Choliq Qunnasich.