Mogok Kerja, Ini Tuntutan Karyawan GCI
Aksi mogok kerja dengan menduduki kantor Geo Cepu Indonesia (GCI) di wilayah Distrik Satu Kawengan, Banyuurip, Senori oleh para pekerja, berlangsung damai. Aksi yang berlangsung selama dua hari itu, menuntut haknya sebagai buruh setelah kewajiban mereka lakukan.