Update Bahan Pokok 30 November 2023 di Tuban, Lamongan, Gresik dan Surabaya

Reporter : Ali Imron 

blokTuban.com - Siskaperbapo Jawa Timur merilis harga bahan pokok di seluruh wilayahnya, Kamis (30/11/2023). Terpantau, sejumlah bahan pokok naik turun secara signifikan. 

Dari laman resmi Siskaperbapo Jatim, blokTuban.com mengulas update harga bahan pokok di Kabupaten Tuban, Lamongan, Gresik, dan Kota Surabaya. 

1. Kabupaten Tuban

Naik : Telur Ayam dari Rp26.833 menjadi Rp27.000/Kg

Turun : Bawang Putih dari Rp30.000 menjadi Rp29.333/Kg

 

2. Kabupaten Lamongan 

Naik : Kol dari Rp7.750 menjadi Rp7.875/Kg

Turun : Cabai merah besar dari Rp68.750 menjadi Rp67.500/Kg, Cabai rawit merah dari Rp83.250 menjadi Rp82.000/Kg.

 

3. Kabupaten Gresik  

Naik: beras premium dari Rp13.667 menjadi Rp14.000/Kg, minyak goreng curah dari Rp14.333 menjadi Rp15.000/Kg, minyak goreng kemasan sederhana 1 liter dari Rp15.333 menjadi Rp15.500/liter, daging ayam ras dari Rp36.333 menjadi Rp36.500/Kg, daging ayam kampung dari Rp66.667 menjadi Rp72.500/Kg, kedelai impor dari Rp13.000 menjadi Rp13.500/Kg.

Cabai merah keriting naik dari Rp72.500 menjadi Rp77.500/Kg, cabai merah besar dari Rp73.333 menjadi Rp82.500/Kg, kol/kubis dari Rp10.667 menjadi Rp11.000/Kg, kentang dari Rp16.667 menjadi Rp17.000/Kg, buncis dari Rp20.667 menjadi Rp21.000/Kg, ikan bandeng dari Rp34.000 menjadi Rp43.000/Kg, ikan kembung dari Rp35.333 menjadi Rp35.500/Kg, dan ikan tongkol dari Rp33.333 menjadi Rp35.000/Kg. 

Turun: Beras medium dari dari Rp10.933 menjadi Rp10.900/Kg, gula pasir dari Rp16.333 menjadi Rp16.250/Kg, minyak goreng MINYAKITA dari Rp14.500 menjadi Rp14.250/liter, daging sapi dari Rp102.333 menjadi Rp101.000/Kg, telur ayam kampung dari Rp37.500 menjadi Rp36.250/Kg, cabai rawit merah dari Rp86.667 menjadi Rp82.500/Kg, bawang merah dari Rp28.000 menjadi Rp27.000/Kg, bawang putih dari Rp34.667 menjadi Rp34.500/Kg. 

 

4. Kota Surabaya

Naik: Beras premium dari Rp14.150 menjadi Rp14.333/Kg, gula pasir dari Rp15.667 menjadi Rp16.333/Kg, daging ayam kampung dari Rp59.800 menjadi Rp62.500/Kg, telur ayam ras dari Rp26.750 menjadi Rp27.000/Kg, cabai merah keriting dari Rp68.000 menjadi Rp68.333/Kg, cabai merah besar dari Rp69.167 menjadi Rp70.000/Kg, cabai rawit merah dari Rp76.333 menjadi Rp76.667/Kg, bawang merah dari Rp24.667 menjadi Rp26.000/Kg, dan buncis dari Rp15.500 menjadi Rp18.000/Kg.

Turun : Minyak goreng curah dari Rp15.250 menjadi Rp15.000/Kg, minyak goreng kemasan premium 1 liter dari Rp17.500 menjadi Rp17.000/liter, daging sapi dari Rp110.278 menjadi Rp108.888/Kg, daging ayam ras dari Rp31.083 menjadi Rp30.000/Kg, telur ayam kampung dari Rp44.800 menjadi Rp43.200/Kg, tepung terigu dari Rp12.000 menjadi Rp11.833/Kg, kedelai impor dari Rp14.750 menjadi Rp13.667/Kg, bawang putih dari Rp32.333 menjadi Rp31.333.

Lalu, kol/kubis dari Rp8.500 menjadi Rp8.333/Kg, kentang dari Rp15.833 menjadi Rp15.333/Kg, tomat merah dari Rp10.000 menjadi Rp8.667/Kg, dan wortel dari Rp12.333 menjadi Rp11.333/Kg. Ikan bandeng dari Rp38.167 menjadi Rp35.333/Kg, ikan kembung dari Rp37.000 menjadi Rp31.500/Kg, ikan tuna dari Rp45.000 menjadi Rp40.000/Kg, ikan tongkol dari Rp39.000 menjadi Rp35.000/Kg, dan ikan cakalang dari Rp42.500 menjadi Rp40.000/Kg. [Ali/Dwi]