Skip to main content

Category : Tag: Pe


KPU Tuban Lantik PAW PPS Kecamatan Semanding, Ini Pesan yang Disampaikan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban, melaksanakan pelantikan Pergantian Anggota Antarwaktu (PAW) Panitia Pemungutan Suara (PPS) di Kecamatan Semanding, tepatnya di Desa Kowang dan juga Desa Genaharejo, yang bertempat di aula Lantai Dua Gedung KPU Tuban, pada Kamis (10/8/2023).

Carut Marut Ujian Perangkat Desa di Tuban

Sistem Nilai Eror, Panitia Semalaman Koreksi Manual

Proses koreksi soal perangkat desa di Kecamatan Merakurak berubah menjadi koreksi manual, bahkan proses seleksi berjalan hingga pagi hari, Kamis (10/08/2023).

Banyak Kegiatan di Bulan Agustus, Objek Wisata di Tuban Sepi Pengunjung

Memasuki bulan Agustus 2023 yang bertepatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI), banyak masyarakat di Kabupaten Tuban yang mengadakan berbagai kegiatan, mulai karnaval, hingga perlombaan. Hal ini menyebabkan sepinya pengunjung objek wistaa di Kabupaten Tuban.