Skip to main content

Category : Pendidikan & Kesehatan


6 Makanan yang Bisa Merusak Gigi Balita

Di usia balita, anak biasanya penasaran dengan berbagai rasa makanan. Mulai dari manis, asin, pedas, hingga asam, rasanya ingin dicicipi anak.

Tulang Melengkung Intai Anak-anak yang Gemar Bermain Gawai

Anak-anak yang sedari dini sudah sering menghabiskan waktu di depan layar gawai akan berisiko mengalami tulang melengkung. Kenyataan ini disampaikan dr Anggita Dewi SpOT, spesialis ortopedi pediatri di Rumah Sakit Ortopedi dan Traumatologi Surabaya.

Panduan Perkembangan Sosial Anak Usia 2-3 Tahun

Makin bertambahnya usia, maka kepandaian anak juga bertambah. Dari yang tidak bisa bicara kini menjadi lancar, dari yang tidak bisa berjalan hingga bisa berlari, sampai yang belum bisa memegang pensil jadi pandai menulis.

15 Kampus Ikuti Seminar Penelitan dan PKM di Unirow

Bertempat di perpustakaan lantai III Kampus Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban, Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Unirow menggelar Seminar Nasional Penelitan dan Pengabdian Kepada Masyarakat (SNasPPM), Sabtu (21/9/2019).

Lawan Stunting dengan Gemilang

Gizi buruk adalah keadaan kekurangan energi dan protein tingkat berat, akibat kurang mengonsumsi makanan yang bergizi dan atau menderita sakit dalam waktu lama.

Pers Mahasiswa se-Madura ikuti Pelatihan Cek Fakta AJI

Aliansi Jurnalis Independen (AJI) bekerjasama dengan jaringan Perhimpunan Pers Mahasiswa Indonesia (PPMI) dan kampus IAIN Madura, menyelenggarakan Halfday Workshop Hoax Busting and Digital Hygine, Sabtu (21/9/2019). Kegiatan yang berlangsung di Gedung Pertemuan Fakultas Tarbiyah ini diikuti 85 aktivis pers mahasiswa se-Pulau Madura.

Cara Hadapi Anak yang Merengek Minta Jajan

Merengek dan menangis tampaknya jadi cara ampuh nan jitu yang kerap dikeluarkan anak saat minta jajan. Bila sudah begini banyak orang tua yang mengalah dan menuruti permintaan agar si kecil berhenti merengek.

Gizi Baik Anak: Faktor, Kriteria, dan Solusinya

Menurut data dari Kementerian Kesehatan pada tahun 2018, 17,7 persen balita Indonesia masih mengalami masalah gizi. Balita yang masih mengalami gizi buruk sebesar 3,9 persen, sementara penderita gizi kurang sebesar 13,8 persen. Hal ini menandakan bahwa gizi anak masih menjadi permasalahan serius.

5 Tips Menghentikan Kebiasaan Anak yang Suka Memukul

Bermain dan bersosialisasi dengan teman seusianya tentu akan memberikan dampak positif buat tumbuh kembang anak. Tetapi terkadang saat si kecil sedang bermain dengan teman-temannya, ada kebiasaan yang kurang baik yang harus moms hentikan. Misalnya saja seperti merebut mainan temannya, memukul ataupun menggigit temannya.