Skip to main content

Category : Tag: Tni


TMMD

Satgas TMMD Ketagihan Menu Sayur Asem Sambal Terasi

Begitu mencium aroma terasi perut langsung keroncongan, jelang istirahat siang seluruh tim satgas Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) dan warga kembali ke rumah-rumah warga masing-masing untuk melakukan isoma (Istirahat Salat dan Makan), Kamis (14/3/2019).

Kerja Bakti Tuntaskan Jalan, Musala hingga Pos Kampling

Program TNI Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Tuban ke-104 tahun 2019, telah menuntaskan infrastruktur jalan, musala hingga pos kampling. Terwujudnya infrastruktur tersebut berkat kerja bakti TNI dan warga setempat.

TMMD ke-104 Kodim Tuban

DanKiSatgas: Rakyat Ibu Kandung TNI

TMMD ke-104 tahun 2019 di Desa Brangkal, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban sudah berlangsung dua pekan. Hubungan tali silahturahmi antara warga di lokasi TMMD dan personel satgas semakin akrab.

Rumah Nenek ini Tak Jadi Dibongkar Berkat TNI

Rumah Tarminah (73) warga Desa Brangkal, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur tak jadi dibongkar gara-gara adanya program Tentara Manunggal Masuk Desa (TMMD) ke-104 tahun 2019. Rumah reot yang tak layak ditempati tersebut, kini sudah direnovasi TNI.

Pos Kamling Harus Selesai Sebelum Pembukaan

Satu bangunan yang disentuh pertama dan harus selesai sebelum pembukaan TNI Manunggul Masuk Desa (TMMD) 104 di Kodim 0811 adalah pos kamling. Karena itu, anggota Kodim 0811 yang masuk tim TMMD ngebut menyelesaikan pembangunan.