Skip to main content

Category : Tag: Tanam


PAC GP Ansor Senori Tanam 1000 Pohon

Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kecamatan Senori, dalam rangka memperingati harlah NU ke-97 mengadakan tanam 1000 pohon, Jumat (13/3/2020).

Antisipasi Bencana, Masyarakat Rengel Tanam Rumput Vetiver

Memasuki musim penghujan pada awal tahun 2020 ini, sejumlah upaya dilakukan untuk melestarikan lingkungan, agar bencana alam bisa diminimalisir dan ditanggulangi. Untuk itu pula digelar kegiatan bersama tanam bibit rumput vetiver di area rawan banjir Kecamatan Rengel, Jumat (21/2/2020) pagi tadi.

Ulat Grayak Serang Jagung di 7 Kecamatan

Hama ulat grayak tidak bisa dianggap sepela oleh petani di Kabupaten Tuban. Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan mencatat ada 1.787,2 hektar tanaman jagung terserang yang menyebar di tujuh kecamatan, Sabtu (11/1/2020).

Kementerian LHK Tanam 2.800 Mangrove di Tuban

Sekretaris Inspektorat Jenderal Kementerian LHK RI bersama Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein, menanam mangrove di area Wana Wisata Pantai Sowan Desa Bogorejo, Bancar, Rabu (7/8/2019).