Skip to main content

Category : Tag: Silat


Lestarikan Budaya, Pertamina EP Support Silat Bangilan

Mengawali tahun 2018 PT Pertamina EP Asset 4 Field Cepu  memberikan dukungan kepada sentra tempat silat di Kecamatan Bangilan Kabupaten Tuban. Kecamatan Bangilan sendiri merupakan salah satu kecamatan di Tuban yang memiliki ikatan persaudaraan silat melingkupi lebih dari 10 perguruan silat.

Silatnas KESAN 2017

Awas...! Sekitar Langitan Macet Total

Pemberitahuan penting bagi pengendara yang akan melintasi perbatasan Kabupaten Tuban-Lamongan, tepatnya di Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban. Sebab, kondisi lalu lintas di kawasan setempat rawan macet karena ramainya pengunjung yang menghadiri acara di Pondok Pesantren Langitan, Desa/Kecamatan Widang, Tuban.

Ribuan Santri Padati Langitan

Ribuan Keluarga Santri dan Alumni Pondok Pesantren (KESAN) Langitan yang menggelar Silaturrahim Nasional (Silatnas) di Aula Pondok Pesantren (PP) Langitan, Desa/Kecamatan Widang, Tuban, membuat jalanan padat. Tampak, di sekitar pintu masuk pondok karismatik tersebut santri dan warga membaur.

Dirut Semen Gresik Resmi Buka Kejuaraan Pencak Silat PSHT

Direktur Utama (Dirut) PT. Semen Gresik, Gatot Kustyadji resmi membuka Semen Indonesia Cup III Kejuaraan Pencak Silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Antar Ranting se-Cabang Tuban 2017, Selasa (12/9/2017) malam.

Pagar Nusa Gelar Doa Bersama untuk Indonesia Bersatu

Pimpinan Anak Cabang (PAC) Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa Bangilan berinisiatif menggelar Istighosah Akbar dalam rangka memperingati Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia (RI), Kamis (17/8/2017). Dengan harapan, di usia Indonesia yang mencapai 72 tahun ini tetap damai aman dan tenteram.

Jelang HUT RI, Pemdes dan Perguruan Silat di Brangkal Kerja Bakti

Menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan RI yang Ke-72. Pemerintah Desa (Pemdes) Brangkal bersama Bhabinkamtibmas setempat, serta puluhan anggota Pencak Silat Setia Hati (PSHT) Rayon Brangkal, Ranting Parengan melaksanakan kerja bakti.

Ini Jurus agar Introvert Merasa Nyaman Saat Silaturahim!

Seorang berkepribadian tertutup atau introvert acap kali sungkan menghadiri acara dengan banyak orang, misalnya silaturahim keluarga saat Lebaran. Sesungguhnya ada kiat yang dapat dilakukan introvert agar merasa nyaman berada dalam situasi ramai.

Perkecil Gesekan, Paguyuban Pencak Silat Singgahan Dikukuhkan

Selama ini, konflik antar perguruan silat rawan terjadi. Tidak jarang, antar pendekar saling tikam demi pengakuan atas kekuatan yang dimilikinya. Namun, keadaan itu mulai dikikis habis oleh beberapa perguruan Pencak Silat tersohor di Bumi Wali, sebutan Kota Tuban.