Skip to main content

Category : Tag: Si E Mas


Kecurangan Pilkades, Laporkan Lewat Si E Mas

Masyarakat Senori diminta ikut memantau berjalannya demokrasi tingkat desa yang berlangsung 8 Desember 2016 nanti. Dengan perkembangan teknologi kini memudahkan masyarakat untuk melaporkan tindak kriminal ataupun pelanggaran hukum yang berhubungan dengan pemilihan kepala desa (Pilkades).

Optimalisasi Pelayanan, Senori Ciptakan Inovasi Si E Mas

Kurang baiknya persepsi masyarakat terhadap kinerja pemerintah baik tingkat kabupaten, kecamatan, bahkan desa, membuat Pemerintah Kecamatan Senori meluncurkan inovasi 'Si E Mas' atau Silaturahmi Elektronik Masyarakat. Hal itu menyusul karena terbatasnya informasi yang diterima kalangan masyarakat terkait pelaksanaan program-program pemerintah.