Skip to main content

Category : Tag: Se


Gerhana Matahari 2016

Habib Husein Pimpin Salat Gerhana di Masjid Agung

Salat gerhana matahari di Masjid Agung Tuban dilaksanakan pada Rabu (9/3/2016) pukul 07.00 WIB dan berlangsung sekitar 30 menit. Salat Sunnah tersebut dipimpin oleh Habib Husein bin Hasyim bin Thoha Bangil.

Melihat Gerhana Matahari Langsung Dapat Merusak Retina Mata

Masyarakat Indonesia pasti tak mau melewatkan fenomena gerhana matahari total dan sebagian, Rabu (9/3/2016). Namun, melihat fenomena langka ini dengan mata telanjang atau tanpa perlindungan apa pun tidaklah dianjurkan.

Pekan Imunisasi Nasional (PIN)

Warga Soko Sambut Positif PIN Polio di Soko

Kegiatan pencanangan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio yang diiagendakan oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Tuban hari ini digelar di Kecamatan Soko, Selasa (8/3/2016).

Geliat Perusahaan Semen di Bumi Wali

Semen Unimine Tinggal Pembebasan Lahan

Semen Unimine yang merupakan pabrik semen ketiga yang akan ikut bermain di Bumi Wali sebutan Kabupaten tuban, sebentar lagi diperkirakan akan mulai beroperasi. Sebab semua izin perusahaan sudah dikantongi, hal itu disampaikan oleh Dinas Pertambangan (Distamben) Kabupaten Tuban.

Kapolsek Montong, AKP. Sidik Hari Bowo,SH,M.Hum

Tekat yang Kuat dan Kejujuran Adalah Kunci Kesuksesan

Terlahir dari keluarga yang sederhana dan mempunyai tekad yang kuat untuk mengabdikan diri kepada negara, membuat Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Montong, Ajun Komisaris Polisi (AKP) Sidik Hari Bowo SH.M.Hum harus banyak melewati rintangan saat menjalankan tugas.

Jalan Desa Banyubang Grabagan Longsor

 Akses jalan di Desa Banyubang, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban, longsor setelah diterpa hujan deras. Jalan ini merupakan akses penghubung antar desa yang ada di kecamatan setempat.

Akibat Banjir Bandang, Trotoar Grabagan Ambrol

Akibat terjangan banjir bandang pada hari sabtu lalu mengakibatkan trotoar jalan utama Kecamatan Grabagan ambrol, selain ambrolnya trotoar terjangan banjir juga mengakibatkan aspal jalan raya yang menghubungkan Grabagan-Semanding juga mengelupas.

Akhir Pekan Air Terjun Nglirip, Sepi Pengunjung

Akhir pekan Air Terjun Nglirip yang merupakan salah satu wisata tersohor di Kabupaten Tuban yang letaknya berada di Desa Mulyoagung, Kecamatan singgahan, Kabupaten Tuban sepi pengunjung, Minggu (6/3/2016).

Peduli Sesama, 250 Paket Sembako Disalurkan Pada Korban Banjir

Gerakan peduli antar sesama dilakukan oleh sejumlah kelompok masyarakat kepada korban banjir Bengawan Solo. Sedikitnya, 250 paket sembilan bahan pokok (sembako) dibagikan dalam kegiatan bakti sosial pasca banjir, Sabtu (5/3/2016).

Ini yang Harus Dilakukan Saat Anak Demam

Demam menjadi salah satu gangguan kesehatan yang umum dialami oleh anak-anak. Walau begitu, demam tak bisa dianggap sepele. Berikut penanganan demam tepat sesuai usia anak