Skip to main content

Category : Tag: Rtik


Sebuah Catatan

Pemuda Tuban, Jadilah Wiranggaleng

Bagi penggemar Pramoedya Ananta Toer, tentu tidak akan asing dengan nama Wiranggaleng. Pemuda asal Awis Krambil, salah satu desa pedalaman di Kabupaten Tuban ini, menjadi tokoh sentral di roman sejarah Arus Balik karya sastrawan ternama asal Kabupaten Blora ini.  Apabila Minke, banyak disebut sebagai representasi dari tokoh yang dijuluki Bapak Pers Nasional, yaitu Tirto Adi Suryo. Sementara Wiranggaleng? adalah tokoh yang masih misterius dan entah darimana Pram mendapatkan inspirasi.

Selamat Hari Jadi, Tuban

Apa yang kurang dari Tuban? Jawabnya pasti seperti tidak ada. Bumi Wali, sebutan akrab yang belakangan ini lebih familier dibanding celetukan orang sebelumnya "Kota Tuak", mempunyai segala yang diidamkan sebuah kota atau kabupaten. Sebut saja, industri skala nasional sampai internasional, Minyak dan Gas Bumi (Migas), semen, pertambangan batu, sampai dengan penangkaran ikan.