Skip to main content

Category : Tag: Rpr


293 Atlet Tuban Siap Bertanding di 40 Cabor Porprov Jatim Tahun 2022

Sebanyak 293 atlet Kabupaten Tuban siap bertanding di 40 Cabang Olahraga (Cabor) di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur ke-7 tahun 2022. Kontingen Tuban yang didampingi 84 pelatih dan official itu berangkat bertahap sejak pekan lalu, Selasa (21/6/2022).

Atlet Paralimpik Tuban Digembleng Hadapi Kejurprov

Dalam mempersiapkan Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) National Paralimpic Commite Indonesia (NPCI) Kabupaten Tuban Cabang olang raga (Cabor) Atletik melakukan latihan fisik seminggu sekali. Latihan yang dilakukan setiap hari Sabtu ini untuk mempersiapkan fisik dan mental para atlet sebelum melakoni kejuaran tingkat provinsi yang akan dilaksanakan di Kabupaten Jember pada bulan September mendatang.

Menyongsong Kejurprov, Ini Target NPCI Tuban

Dalam rangka mempersiapkan Kejuaraan Provinsi (KEJURPROV), National Paralimpic Commite Indonesia (NPCI) Tuban selaku induk organisasi olahraga prestasi disabilitas di Kabupaten Tuban menyosialisasikan keberadaan NPCI di Kabupaten Tuban serta 5 tahun kiprah dari NPCI.

Duduki 15 Besar Peparprov 2021, NPCI Tuban Akhirnya Terima Reward

Setelah berhasil menduduki peringkat 15 besar pada ajang Pekan Paralympic Provinsi (Peparprov) Jatim pada tahun 2021 lalu, dengan memboyong 12 medali. para atlet NPCI juara (National Paralympic Committee Of Indonesia) Kabupaten Tuban, menerima reward dari Dispora Tuban (Dinas Pemuda dan Olahraga) Tuban, Selasa (15/2/2022).