Skip to main content

Category : Tag: Ras


Mahasiswa Unirow Resmi Jalani KKN di Desa Jatiklabang, Mahasiswa Didorong Adaptif dan Aktif

Pembukaan dan penerimaan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas PGRI Ronggolawe Tuban resmi digelar di Balai Desa Jatiklabang, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, pada Selasa, (22/07/2025). Kelompok 24 yang terdiri dari enam belas mahasiswa disambut langsung oleh jajaran Pemerintah Desa, tokoh masyarakat, ketua RT dan RW, ibu-ibu PKK, serta anggota Karang Taruna setempat. Momen ini menjadi titik awal bagi para mahasiswa untuk melaksanakan program pengabdian masyarakat selama beberapa pekan ke depan.

Prabowo Resmikan 80 Ribu Koperasi Desa Merah Putih Serentak di Seluruh Indonesia

Presiden RI Prabowo Subianto meresmikan program besar bertajuk Koperasi Desa Merah Putih (Kopdes Merah Putih) hari ini, Senin (21/7/2025), di Klaten, Jawa Tengah. Dalam acara yang berlangsung khidmat, Prabowo meluncurkan secara simbolis sebanyak 80 ribu koperasi desa dan kelurahan yang tersebar di seluruh Indonesia.

Pawai MATSAMA Al-Amin Semakin Meriah Bersama KKN 01 IAINU Tuban

Suasana Kamis pagi di Desa Mentoso tampak berbeda dari biasanya. Sejak pukul 08.00 WIB, ratusan siswa baru dari RA, MI, dan MTs Al-Amin memadati jalan desa untuk mengikuti kegiatan Pawai MATSAMA (Masa Ta’aruf Siswa Madrasah) yang berlangsung meriah dan penuh antusiasme,