Cegah Sakit Punggung dengan 6 Cara Mudah Ini
Sakit punggung bisa terjadi karena berbagai hal. Salah satu faktor yang sering memicu sakit punggung adalah aktivitas sehari-hari, seperti duduk terlalu lama, membungkuk, atau membawa tas berat.
Sakit punggung bisa terjadi karena berbagai hal. Salah satu faktor yang sering memicu sakit punggung adalah aktivitas sehari-hari, seperti duduk terlalu lama, membungkuk, atau membawa tas berat.
Sakit punggung yang datang tiba-tiba setelah tidur malam umumnya disebabkan oleh dua hal, bisa karena pemilihan matras yang tak sesuai atau posisi tidur yang salah. Dan ini kerap dialami oleh banyak orang di dunia, sehingga bila Anda mengalaminya, Anda tak sendiri.