Produktif Semenjak Kenal Batik Pertamina
"Kita belum ada dan tak bisa apa-apa dulunya. Sekarang ada 4 titik pembuatan batik tulis dan cap yang dikerjakan para perempuan di rumahnya," tutur Ketua UKM Sekar Tanjung Tasikharjo, Susiana.
"Kita belum ada dan tak bisa apa-apa dulunya. Sekarang ada 4 titik pembuatan batik tulis dan cap yang dikerjakan para perempuan di rumahnya," tutur Ketua UKM Sekar Tanjung Tasikharjo, Susiana.
Warga Tuban kurang tertarik untuk berwirausaha di bidang batik, hal itu terbukti dari 29 ribu Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) yang tersebar di Kabupaten Tuban, 60% UMKM ada di sektor makanan dan minuman (Mamin), sedangkan batik gedog asli Tuban hanya 15%.
Saat musim hujan seperti sekarang ini, tidak hanya mengganggu para nelayan yang takut untuk melaut karena cuaca yang ekstrem, tapi juga mengganggu produksi para pengusaha maupun pengrajin batik yang masih mengandalkan sinar matahari untuk mengeringkan kain batik setelah melalui proses pewarnaan.