Skip to main content

Category : Tag: Pers


Persatu Tuban

Selisih Gol Klasemen Persatu Tergeser Persik

Kompetisi babak 8 besar Liga 3 Nasional di Wilayah Timur telah menyelesaikan putaran ke dua pada Rabu (19/12/2018) kemarin. Hasil dari pertandingan tersebut membuat pergeseran klasemen sementara Grup Timur.

Persatu Tuban

Persatu Vs Persewar, Pertandingan Berakhir 1-1

Pertandingan Persatu Tuban Vs Persewar Waropen di Stadion Barawijaya Kediri, Rabu (19/12/2018) berakhir imbang 1-1. Debut laga penuh intrik ini merupakan lanjutan kompetisi Liga 3 Nasional 2018 babak 8 besar Grup Timur.

Babak Pertama, Persatu Unggul 1-0 atas Persewar

Tim Persatu Tuban sementara unggul 1-0 atas Persewar Waropen di babak pertama pertandingan Grup Timur babak 8 besar Liga 3 tahun 2018 di stadion Barawijaya Kediri, Rabu (19/12/2018).

Pelatih Klaim Laskar Ronggolawe Siap Tempur

Laga ke empat putaran 8 besar Liga 3 Nasional tahun 2018 akan mempertemukan Persewar Waropen dengan Persatu Tuban. Laga penentuan ini akan digelar di Stadion Barawijaya, Kediri, Rabu (19/12/2018) malam pukul 19.00 WIB.

Persatu Tuban

Gebuk Celebest FC 2-1, Persatu Puncaki Klasemen

Gol dari Dwi Aditya Rizki dan Akhmad Dedy Mustofa jadi penentu kemenangan Persatu Tuban saat menghadapi Celebest FC Palu di stadion Barawijaya Kediri, Minggu (16/12/2018) malam.

Persatu Tuban

Persatu Taklukan Celebest FC 2-1 Susah Payah

Persatu Tuban harus bersusah payah mengalahkan Celebest FC Palu. Sempat imbang 1-1 di babak pertama, Laskar Ronggolawe akhirnya menang 2-1.

Liga 3 Putaran Nasional 2018

Hadapi Celebest FC ini Susunan Pemain Persatu

Tim Persatu Tuban akan menjalani laga perdana babak 8 besar Liga 3 Putaran Nasional musim 2018, Minggu (16/12/2018) malam di Stadion Brawijaya Kediri. Laskar Ronggolawe akan mengadapi rivalnya asal Sulawesi, Celebest FC Palu.

Manajer Persatu Rilis Jadwal Putaran 8 Besar Liga 3

Sebanyak empat tim akan berlaga di babak 8 besar Liga 3 putaran Nasional Grup Timur pada 16 hingga 22 Desember 2018 di Kediri. Mereka adalah Persatu Tuban, Persik Kediri, Persewar Waropen dan Celebest FC Palu.

Persatu Tuban

Sebelum Tanding, Persatu Minta Restu Bupati

Persatu Tuban, Jumat (14/12/2018) memohon restu kepada Bupati Tuban dan Ketua DPRD sebelum bertandang ke Kediri untuk melakoni partai 8 besar liga 3 Nasional.