Skip to main content

Category : Tag: Pelajar


Jelang PTM, 2.000 Pelajar Divaksin Massal

Menjelang Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas di Kabupaten Tuban, sejumlah 2.000 pelajar divaksin Covid-19 massal di Mapolres setempat, Sabtu (21/8/2021).

800 Santri dan Umat Nasrani Divaksin Bersamaan

TNI-AD terus bergerilya melalui Kodim 0811 Tuban melaksanakan serbuan vaksin Kodam V Brawijaya Korem 082/CPYJ di wilayah Kabupaten Tuban, dengan menyediakan 800 dosis Vaksin tahap kedua.

Cerita Pelajar Papua Keliling Tuban untuk Vaksin

Proses vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Tuban yang digelar di beberapa tempat memang selalu memunculkan kerumunan. Bahkan, ada pula yang berebut demi mendapatkan sebuah vaksin tersebut.

Ceroboh! Diduga Penyebab Kecelakaan Maut di Widang

Kanit Laka Satlantas Polres Tuban, IPDA Eko Sulistyo mengungkapkan dugaan kuat penyebab kecelakaan maut di Jalan Tuban-Widang turut Desa Temas, Kecamatan Widang akibat kecerobohan pengendara Pickup L300 Nopol L-6371-ED.

Pasang Umbul-Umbul, Pelajar Meninggal Tersengat Listrik

Seorang pelajar laki-laki berinisial DM (16) warga Desa Sumurgung, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban meninggal dunia usai tersengat aliran listrik tegangan tinggi saat memasang umbul-umbul di depan sekolahnya, Selasa (4/8/2020).

Ujian Nasional Dihapus, 8 Hal Ini Perlu Orang Tua Tahu

Ujian Nasional (UN) dihapus mulai tahun 2021. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim, menetetapkan hal ini pada Rabu (11/12) dalam peluncuran empat program pokok kebijakan pendidikan “Merdeka Belajar”, Moms.

'Operasi Sayang', Sejumlah Pelajar Semburat Lari

Rabu (9/10/2019) pagi, Petugas gabungan dari Satpol PP Tuban, TNI dan Polsek Tuban Kota melaksanakan 'Operasi Sayang' dengan sasaran pelajar yang bolos saat jam pelajaran sekolah berlangsung.