Blok Tuban TV
[Video] Urus Dokumen Kapal di Tuban Makin Mudah
KSOP Tanjung Pakis bersama Pemdes Palang dan Dinas Perikanan Kabupaten Tuban menggelar sosialisasi pengurusan dokumen kapal.
KSOP Tanjung Pakis bersama Pemdes Palang dan Dinas Perikanan Kabupaten Tuban menggelar sosialisasi pengurusan dokumen kapal.
Kabar baik datang untuk para nelayan di Desa Palang dan sekitarnya. Kini, proses pengurusan dokumen kapal menjadi lebih mudah dan terstruktur berkat inisiatif Kantor KSOP Kelas III Tanjung Pakis bersama Pemdes Palang dan Dinas Perikanan Tuban.
KSOP Tanjung Pakis terus berupaya mempermudah proses sertifikasi kapal, terutama bagi nelayan di wilayah Tuban dan sekitarnya. Baru-baru ini, sebanyak 266 sertifikat kapal telah dibagikan kepada nelayan, termasuk yang berada di Karangagung dan Palang, Kabupaten Tuban, Selasa (15/4/2025).
Di tengah gempuran modernisasi, masyarakat pesisir utara Kabupaten Tuban tetap teguh menjaga tradisi warisan leluhur yang sarat makna.
Kapal tanker MT Ronggolawe 09 dilaporkan terbakar pada Kamis, 13 Maret 2025, sekitar pukul 05.30 WIB di Laut Lamongan. Kapal bunker milik PT Lintas Nusantara Harapan Gresik itu tengah berlayar dari Gresik menuju Lamongan ketika insiden terjadi.
Pengadilan Niaga Jakarta resmi menolak seluruh dalil permohonan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) yang diajukan PT Harmas Jalesveva terhadap PT Bukalapak.com Tbk (BUKA).
Persela Lamongan bersiap menyambut laga perdana babak 8 besar Liga 2 2024/2025 dengan optimisme tinggi. Bertempat di Stadion Tuban Sport Center, Selasa (21/1/2025) sore, tim berjuluk "Laskar Joko Tingkir" ini akan menghadapi tantangan berat dari PSKC Cimahi yang dikenal sebagai salah satu tim tangguh dalam fase ini.
Warga Desa Glondonggede di sekitar area operasional PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) mengeluhkan dampak debu batu bara dan aktivitas pabrik yang dianggap mengganggu kesehatan dan kenyamanan.
Lima anak di bawah umur di Kabupaten Tuban ditemukan memakai narkoba oleh BNN Kabupaten Tuban pada 2024. Dari pengakuannya, bahwa mereka awalnya coba-coba mengonsumsi barang terlarang itu.
Artificial Intelligence (AI), teknologi yang dirancang untuk meniru kecerdasan manusia, semakin mempermudah kehidupan sehari-hari. Kemampuannya meliputi penulisan, pengenalan gambar, video, dan berbagai fungsi lainnya.