Skip to main content

Category : Tag: Nu


LAZISNU Tuban Ikuti Rakorwil Jatim, Perkuat Sinergi dan Inovasi Zakat

Jajaran Lembaga Amil Zakat, Infaq, dan Sedekah Nahdlatul Ulama (LAZISNU) Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Tuban, yaitu Ketua Dr. Joko Hadi Purnomo, Sekretaris M. Ihsan Hadi, serta Wakil Ketua I Gus Abdurrohman, menghadiri Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) LAZISNU se-Jawa Timur yang digelar oleh Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur di Hotel Purnama, Kota Batu.

Desa Kaliuntu Jadi Contoh Pemanfaatan Limbah FABA untuk Pembangunan Rumah di Tuban

PT PLN Nusantara Power UP Tanjung Awar-Awar terus berkomitmen dalam mendukung pembangunan berkelanjutan melalui program Rumah FABA. Program ini mengoptimalkan pemanfaatan limbah hasil pembakaran batu bara, yaitu Fly Ash Bottom Ash (FABA), sebagai bahan konstruksi yang kuat dan ramah lingkungan untuk membangun hunian bagi masyarakat dengan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH).

Cangkrukan Woyo-Woyo: Merayakan Sepuluh Tahun GTM dan Seabad Pramoedya Ananta Toer

Gerakan Tuban Menulis (GTM) menggelar kegiatan bertajuk “Cangkrukan Woyo-Woyo, Sepuluh Tahun GTM dan Seabad Pramoedya Ananta Toer, Merawat Warisan Intelektual” pada Senin, (27/01/2025). Acara yang berlangsung di Puncak Banyulangse, Desa Boto, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, dihadiri puluhan peserta dari berbagai komunitas.

Silaturahmi Wilayah BEM PTNU Jatim Dipusatkan di IAINU Tuban

Bertempat di Aula Gedung KH Hasyim Asyari, Kampus Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban, pelaksanaan Silaturahmi Wilayah (Silatwil) Badan Eksekutif Mahasiswa Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama (BEM PTNU) se-Jawa Timur berlangsung meriah, Sabtu (28/12/2024).