Jelang Tahun Baru, Pembeli Knalpot Brong di Tuban Masih Sepi
Dalam menyemarakkan pergatian tahun, biasanya masyarakat merayakannya dengan segudang aktivitas, seperti berkumpul bareng teman, membakar ikan, hingga menyalakan kembang api bersama.
Dalam menyemarakkan pergatian tahun, biasanya masyarakat merayakannya dengan segudang aktivitas, seperti berkumpul bareng teman, membakar ikan, hingga menyalakan kembang api bersama.
Libuaran Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru) dimulai besok 25 Desember 2022. Bagi pengguna jalan yang ingin melewati jalur Pantura Kabupaten Lamongan, agar memperhatikan 4 titik kemacetan, Sabtu (24/12/2022).
Menjelang liburan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru), sejumlah bahan di Pasar Baru Tuban mengalami kenaikan harga dari sebelumnya. Sesuai rilis Siskaperbapo Jatim, Senin (19/12/2022) ada 10 bahan pokok yang naik.
Berdasarkan data Kementerian Perhubungan tahun 2022, diperkirakan potensi pergerakan masyarakat selama libur Natal 2022 & Tahun Baru 2023 mencapai 44,17 juta orang. Mereka memanfaatkan berbagai moda transportasi untuk mengunjungi keluarga atau mengisi liburan dalam momentum Natal dan Tahun Baru 2023.