Skip to main content

Category : Tag: Mts


MGMP TIK Tuban Selatan Persiapkan Try Out UNBK

Menjelang Ujian Nasional yang dilaksanakan secara online atau yang disebut dengan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), Kelompok Kerja Madrasah (KKM) MTs Tuban Selatan akan mengadakan Try Out secara online.

Pelajar Madrasah Dapatkan Pendidikan Karakter Melalui Kemah

 Ratusan pelajar madrasah berseragam pramuka lengkap berkumpul di lapangan bumi perkemahan Kedungjambangan, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Minggu (13/8/2017). Kedatangan mereka untuk mengikuti kemah bersama yang di gelar DPC PGMI Kecamatan Bangilan dalam rangka menyambut Milad Pramuka ke-56.

Kembangkan Mutu Profesionalisme, Guru MTs Gelar MGMP

Memasuki pembelajaran semester genap tahun ajaran 2016-2017, guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) di Kabupaten Tuban mengembangkan mutu profesionalisme guru melalui kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP), Senin (20/2/2017).

UN SMP/MTs Tuban 2016

Hari Pertama, Wabup Monitoring Pelaksanaan UN

Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) bagi pelajar tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) sederajat di hari pertama ini dimanfaatkan Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Husein untuk memonitoring sejumlah sekolah di Tuban, Senin (9/5/2016).

Naskah UN SMP Sudah Didistribusikan

Naskah Ujian Nasional (UN) telah didistribusikan pada masing-masing UPTD di Kecamatan berada, sebanyak 288 box soal telah dibagi di tiap-tiap kecamatan sesuai dengan jumlah kebutuhan peserta UN yang akan melaksanakan Ujian dari mulai tanggal 9-12 Mei.

Jelang SMP/MTs UN 2016

SMPN 5 Tuban Gelar Doa Bersama

Dalam rangka menjelang Ujian Akhir Nasional (UN) tingkat SMP dan MTs yang akan digelar mulai 9 Mei 2016 mendatang, SMPN 5 Tuban menggelar sosialisasi UN dan doa bersama, Sabtu (23/4/2016).