Skip to main content

Category : Tag: Mpa


Kapolres Apresiasi Kegiatan Peduli Lingkungan dan Kesenian

Kapolres Tuban, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Fadly Samad mengapresiasi kegiatan kelompok seni Rumah Persinggahan (RP) Tuban yang menggelar kegiatan peduli lingkungan dan kesenian di desa wisata Nglirip, Minggu (19/2/2017).

Paraker dan KKN STAI Al-Hikmah Punguti Sampah di Ngipeng

Memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) yang jatuh pada 21 Februari, Pecinta Alam Remaja Kerek (PARAKER) bersama Mahasiswa KKN Participatory Action Reserch (PAR) 2017 STAI AL- HIKMAH Tuban mengadakan aksi pemungutan sampah, Minggu (19/2/2017).

Satu Desa Ditargetkan Satu Bank Sampah

Dinas Lingkungan Hidup yang pada 2017 ini mengambil alih pengelolaan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) menagetkan pembentukan satu desa satu bank sampah.

51 Lembaga Diproyeksi Bentuk Bank Sampah Induk

Sekitar 51 lembaga bank sampah di Kabupaten Tuban diproyeksikan membentuk bank sampah induk. Hal tersebut dilakukan dalam kegiatan sarasehan bank sampah, Selasa (14/2/2017).

Pemuda-Pemudi di Kerek Galang Dana untuk Mbah Gaul

Beberapa pemuda-pemudi yang mengatasnamakan Fans Megantara Fm, Karang Taruna Kecamatan Kerek, Kerek News, Komunitas Konter Kerek (K3), Komunitas Peduli Kasih (Kompak) serta Pemuda-pemudi Tuban Peduli Sosial (PTPS) melakukan penggalangan dana di seputaran Pasar tradisional Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.

Komunitas Tuban

Momen HUT SMAN 1 Parengan, Kompak Galang Dana

Komunitas Peduli Kasih (Kompak) yang terdiri dari sekumpulan musisi dan penyanyi di Kabupaten Tuban turut andil dalam kemeriahan moment peringatan Hari Ulang Tahun SMAN 1 Parengan Ke-19, yang diselenggarakan Sabtu (28/1/2017).

Pelaku Korupsi Pasar Plumpang Divonis 1 Tahun Penjara

Dua tersangka kasus korupsi renovasi Pasar Plumpang, yaitu Tumito, Kepala Desa (Kades) Plumpang, Kecamatan Plumpang, dan Munthohir, selaku Ketua Koperasi Pasar Plumpang divonis satu tahun oleh Ketua Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Surabaya. Keduanya terbukti bersalah karena telah melakukan korupsi yang mengakibatkan kerugian Negara senilai Rp285 juta.

Pilih Konser Amal, KOMPAK Bantu Sesama

Tidak mundah mendirikan komunitas, itu yang dirasakan penggagas Komunitas Peduli Kasih atau KOMPAK, Ristyorini dan kawan-kawan. Sejak berdiri, Jum'at (2/12/2016) KOMPAK hanya memiliki anggota 5 orang.