Skip to main content

Category : Tag: Minyak Goreng


Bulan Suci Ramadan, Harga Cabai Turun Drastis di Tuban

Harga beberapa bahan pokok di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, mengalami perubahan menarik di tengah bulan suci Ramadan 1445 H. Menurut laporan resmi dari Siskaperbapo Jatim, cabai dan minyak goreng menjadi fokus utama perubahan harga.

Sembako Tuban

Cek Mana Saja Harga Bahan Pokok di Tuban yang Naik dan Turun 11 April 2023

Terdapat 5 jenis bahan pokok di Kabupaten Tuban yang berubah harganya pada Selasa (11/4/2023). Berdasarkan laporan Siskaperbapo Jatim di laman resminya, kelima bahan yang berubah harga yaitu gula pasir, minyak goreng, telur, bawang merah, dan bawang putih.

Sembako Tuban

Minyak Goreng di Pasar Baru Tuban Naik Rp1.000/Liter

Minyak goreng menjadi satu-satunya bahan kebutuhan pokok di Kabupaten Tuban yang naik harganya pada Kamis (12/1/2023). Terpantau di Pasar Baru Tuban, minyak goreng yang naik jenis Minyak Kita naik Rp1.000/liternya.

Sembako Tuban

Naik 2,44 Persen, Minyak Curah Tuban Jadi Rp14.000 per Kg

Minyak curah atau minyak goreng tanpa merk, Jumat (21/10/2022) mengalami kenaikan sebesar Rp2,44 persen. Kini, harga minyak curah di Kabupaten Tuban menjadi Rp14.000 dari sebelumnya Rp13.667 per Kilogram.